Aribowo, Amaris Sofia(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Mahasiswa rentan mengalami stress dalam perkuliahan. Stress yang dialami
mahasiswa bisa diakibatkan oleh tekanan akademik, perubahan lingkungan, maupun
masalah pribadi. Ada beberapa cara untuk mengurangi stress pada ...
Candracahya, Christophorus Camillo(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Salah satu masalah besar pada abad 21 adalah masalah kemanusiaan. Pada umumnya, kampung kota memiliki stigma buruk sebagai tempat permukiman untuk orang berpenghasilan rendah dan kumuh. Dalam skala kota, kampung kota ...
Thenabelle(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Kawasan sekitar Gedung Merdeka Bandung yang meliputi Jalan Asia Afrika, Jalan Braga, dan Jalan Soekarno telah mengalami peremajaan infrastruktur kawasan pada tahun 2015 yang mencakup perbaikan pedestrian, penambahan furnitur ...
Tjhai, William Anderson(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Kota Tua Jakarta memiliki nilai sejarah yang kuat sebagai asal-usul kota saat ini.
Seiring dengan pertumbuhan dan perkembangan kota, Kota Tua Jakarta telah berubah
secara signifikan dalam beberapa tahun terakhir, seperti ...
Kalandara, Prama Rozan(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Masjid Raya Bani Umar Tangerang Selatan merupakan masjid yang memiliki desain
dengan konsep religius dan modern. Masjid ini menerapkan desain yang ramah lingkungan,
menjawab permasalah iklim di lokasi masjid itu dibangun. ...
Sagala, Abelia Tama(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Kenyamanan termal memiliki peran signifikan terhadap efektivitas pembelajaran di dalam
ruang kelas. Kenyamanan termal dan pergerakan udara memiliki kaitan erat dalam menciptakan
kondisi yang nyaman dalam bangunan. Kualitas ...
Christy, Theresa Joyceline(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Auditorium Erasmus Huis merupakan auditorium serbaguna yang dapat digunakan untuk
berbagai kegiatan, namun memiliki fungsi utama untuk mewadahi kegiatan bermusik. Untuk itu,
kinerja akustik auditorium harus sesuai dengan ...
Deviani, Tesalonika(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Kalurahan Argomulyo merupakan salah satu kalurahan yang ingin mengembangkan
potensi yang dimilikinya menjadi Desa Mandiri Budaya. Kalurahan ini juga sudah tercatat ke dalam
daftar Desa/Kalurhan Budaya di Yogyakarta.Strategi ...
Tedjajuwana, Vania Janice(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Peran alun-alun sangat besar untuk mewadahi aktivitas masyarakat di sekitarnya. Tidak
hanya itu. peran alun-alun juga harus dapat berdampak secara efektif dan menyeluruh untuk
menjawab kebutuhan masyarakat sekitar. Oleh ...
Azhari, Daca Aqila(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Salah satu bangunan cagar budaya yang ada di Bandung yaitu Museum Geologi
Bandung. Kota Bandung merupakan salah satu kota yang memiliki banyak bangunan
bersejarah peninggalan Belanda. Bangunan bangunan bersejarah inilah ...
Christina, Ivana(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Ruang simpang adalah titik pertemuan jalan dimana orang yang sedang bergerak secara linear
menangkap tanda pertemuan arus lalu lintas yang berbeda lalu memperlambat atau menghentikan
pergerakannya untuk berorientasi ...
Hardiyani, Vania Angeline(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Bangunan dirancang untuk mewadahi aktivitas serta melindungi pengguna dari iklim
lingkungan sekitar. Walaupun begitu, masih banyak bangunan belum memiliki kenyamanan termal
yang optimal. Kenyamanan termal secara adaptif ...
Lisa, Teresa(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Kawasan Panjunan merupakan suatu kawasan yang memiliki nilai sejarah penting dalam
perkembangan kota Cirebon. Namun seiring waktu kawasan tersebut berkembang tanpa
melestarikan aspek kesejarahannya, sehingga karakter ...
Wijaya, Chyntia(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Anak-anak seringkali merasa takut dan sulit beradaptasi dengan tempat asing dengan
kondisi mereka yang sedang tidak sehat, terutama bagi anak-anak yang baru pertama kali
mengalami perawatan di rumah sakit. Hal ini memicu ...
Erlangga, Gilang(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Arsitektur candi merupakan salah satu arsitektur tertua yang terdapat di Indonesia maupun di
dunia, candi yang berasal dari kata candika grha dengan arti rumah Dewi Candika yaitu dewi maut
tetapi Soekmono (1977 :231) ...
Santoso, Boe Yuven(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Abstrak – Sirip vertikal sebagai salah satu startegi pencahayaan alami yang digunakan pada bangunan gedung Innovative Program Cluster (IPC) Kampus Unika Soegijapranata BSB City Semarang. Namun berdasarkan pengamatan yang ...
Daffa, Dzakwan(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Skripsi ini merupakan sebuah studi yang mendalam tentang tata massa, tata ruang, dan tektonika
dari rumah adat Bolon, yang merupakan bagian integral dari warisan budaya masyarakat Batak Toba di
Indonesia. Fokus utama ...
Aldini, Valezka Raf(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Pendidikan anak merupakan aspek penting untuk pembangunan bangsa yang mendukung
pertumbuhan fisik, mental, emosional, dan sosial. Dalam mendukung proses belajar yang optimal,
diperlukan wadah yang aman, nyaman, dengan ...
Suyanto, Felicia Leora Wulandari(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Grand Cendana Residence merupakan sebuah komplek perumahan yang dikelola oleh salah
satu developer real estat asal Bandung, WG Property yang mulai didirikan pada tahun 2017. Grand
Cendana Residence merupakan komplek ...
Noelle, Denise(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Psikologi warna merupakan aspek penting dalam arsitektur, terutama dalam merancang lingkungan belajar untuk anak-anak prasekolah. Penelitian ini mengeksplorasi pengaruh psikologi warna terhadap keaktifan anak dalam ...
Zoe, Fadillah(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Banyak kawasan permukiman di Indonesia yang terkena dampak dari segregasi spasial,
terutama pada kawasan perumahan eksklusif. Segregasi spasial ini muncul dikarenakan adanya
upaya untuk memisahkan kelompok yang berbeda. ...
Kesumah, Reina(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Anak adalah generasi penerus bangsa yang membutuhkan ruang bermain untuk tumbuh
kembangnya. Bermain membantu perkembangan kognitif, sosial, dan motorik anak. Area bermain
anak di Taman Monumen Perjuangan Rakyat Jawa Barat ...
Febiola(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Masjid merupakan ekspresi kesadaran Tauhid umat Islam dengan tujuan menciptakan tatanan
Masyarakat yang diikat keyakinan kepada Tuhan yang satu pula yakni Allah. Yang meliputi dimensi
duniawi dan ukhrawi yang menjadi ...
Nathanael, George(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Yogyakarta, sebuah kota dengan sejarah yang kaya di Jawa Tengah, Indonesia, telah menjadi pusat
kekuasaan, kebudayaan, dan keagamaan sejak berabad-abad yang lalu. Didirikan pada abad ke-18
oleh Sultan Hamengkubuwono I, ...
Belolu, Paula Regina Tulit Beko(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2024)
Urbanisasi merupakan fenomena perkotaan yang tidak dapat dihindari. Meningkatnya jumlah
penduduk dan kebutuhan ruang tinggal serta aktivitas menyebabkan terjadinya urban sprawl yang
membuat kota bertumbuh secara horizontal ...