Toliu, Exsel Aurelliano Igglesias(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Danau Toba, sebuah destinasi pariwisata terkenal di Sumatera Utara, Indonesia , telah dikenal secara internasional sebagai geosite UNESCO Global Geopark Kaldera Toba. Pemerintahan Indonesia juga telah menetapkan Danau Toba ...
Jerry(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Listrik di Indonesia masih banyak yang dihasilkan oleh energi tidak terbarukan, padahal banyak kekurangan dan dampak negatif bagi lingkungan. Untuk mengatasi masalah tersebut, energi terbarukan seperti angin, air, dan sinar ...
Stevani, Vebriela(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Konsumsi energi listrik yang besar menyebabkan sumber daya alam tak terbarukan menjadi langka sehingga manusia berupaya melakukan penghematan energi dengan mengembangkan energi terbarukan. Grha Unilever terletak di Green ...
Taracakti, Gabrielle Daramalay(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Taman Ismail Marzuki (TIM) merupakan sebuah kawasan yang diperuntukan sebagai pusat
kesenian dan budaya yang berlokasi di Jalan Cikini Raya, Jakarta Pusat. Taman Ismail Marzuki
mengalami beberapa kali pengembangan kawasan ...
Rahmanisa, Nadia(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Indonesia merupakan negara yang sangat rawan bencana. Semakin banyak bencana, maka
semakin banyak korban. Dengan banyaknya macam dampak, yang diinginkan adalah tetap bertahan
hidup jika memang masih bisa diselamatkan. ...
Sumampouw, Nadia Alverina(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Kenyamanan visual pada perpustakaan ditujukan untuk mendukung aktivitas yang
berlangsung dalam perpustakaan. Kenyamanan visual pencahayaan alami diukur secara kuantitas
yaitu dengan jumlah intensitas cahaya, dan secara ...
Amarilla, Abbyra(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Social Sustainability merupakan upaya meningkatkan integrasi sosial dan kualitas
lingkungan hidup masyarakat dengan menggabungkan elemen fisik ( ruang ) dan sosial (
manusia ) dalam mencapai kehidupan jangka panjang yang ...
Wiranto, Monique Pingkan Immanuella(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Gursiji Studio adalah sebuah firma arsitektur yang berdomisili di Sidoarjo,
Jawa Timur. Studio Gursiji adalah agensi yang unik dalam banyaknya eksperimen
desain arsitektur nusantara dan arsitektur modern dalam desainnya. ...
Tjipto, Tesalonika(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Parapatan Lima Kota Bandung dibangun antara tahun 1933 dan 1937. Ruas jalan pada Parapatan
Lima merupakan bagian dari jalan Raya Pos Anyer- Panarukan atau disebut Groote Postweg (Jalan
Asia Afrika) yang dibangun pada ...
Han, Ronald(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Area Galeri Ciumbuleuit Apartment terbagi menjadi tiga buah tower bangunan yang dinamakan mengurut dengan angka, yaitu Galeri Ciumbuleuit Apartment 1, Galeri Ciumbuleuit Apartment 2, dan Galeri Ciumbuleuit 3. Ketiga tower ...
Stein, Ethan(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Kerajaan Hindu-Buddha mulai muncul di Indonesia karena ada pengaruh dengan hubungan
dagang dengan negara-negara lain seperti India, Tiongkok, dan wilayah Timur Tengah. Salah satu
kerajaan bercorak Hindu-Buddha yang ...
Wiraleksono, Bernardus Ray(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Perkembangan teknologi dalam bidang arsitektur memudahkan proses penggambaran dan menghasilkan bentuk - bentuk baru yang lebih variatif. Perancangan bentuk yang lebih variatif ini memerlukan pertimbangan struktur dan ...
Anondy, Gabriel Reymundo(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Kenyamanan termal adaptif merupakan konsep kenyamanan termal yang mengacu
kepada kemampuan individu untuk menyesuaikan diri dengan kondisi termal yang berbeda
dan merasa nyaman. Dalam konsep ini kenyamanan termal adaptif ...
Hayfa, Elga Natasya(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Nona Manis Dimsum Club dan Nyonya Manis Drinking Club adalah bangunan yang terletak
di Jalan Braga, Kota Bandung, Jawa Barat. Bangunan memiliki dua fungsi yang berbeda yaitu Nona
Manis sebagai restoran dimsum dan Nyonya ...
Liang, Eunice Samantha(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Pertumbuhan penduduk yang terus meningkat berjalan seiringan dengan meningkatnya
kebutuhan akan hunian. Semakin besar pertumbuhan penduduk, semakin besar kebutuhan tempat
tinggal, dan semakin terbatas lahan. Lahan yang ...
Padraic, Jose(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Kota Jakarta memiliki banyak bangunan sejarah yang menjadi cagar budaya , salah
satunya adalah Gedung Pos Bloc Jakarta. Gedung Pos Bloc Jakarta sebagai gedung cagar
budaya kelas A saat ini mengalami perubahan fungsi ...
Retvianne, Ghina(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
DKI Jakarta merupakan kota metropolitan yang dihuni oleh 11,25 juta penduduk atau sama
dengan 17.013 penduduk/km2, kondisi sosial dan statistic yang terus bertumbuh tersebut yang
menuntut kota agar bergerak cepat. Kota ...
Haryanto, Marvin Setiawan(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Perkembangan tradisi adat dan budaya bermasyarakat yang mengalami perubahan
berkelanjutan dimulai pada masa pra-Hindu, masa Kerajaan Majapahit dan terus
berkembang hingga masa kini. Kerajaan Majapahit mendirikan koloni ...
Jabanto, Marvella Davia(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Kebutuhan sebuah auditorium terhadap performa akustik yang baik sudah merupakan sesuatu
yang sangat erat dan penting dalam proses perencanaan untuk menciptakan suasana konverensi dan
pertemuan yang efektif dan nyaman. ...
Rahmanda, Adriel(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Manusia sudah sejak lama melakukan berbagai cara untuk menciptakan suatu
‘interaksi’ dengan Tuhan dalam bangunan ibadah terlepas dari agama/kepercayaan yang
dianut. Salah satu unsur yang mendukung terjadinya ‘interaksi’ ...
Wibowo, Alyssa Amani(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Desa Ngibikan dipilih menjadi objek studi dalam penelitian setelah melihat bagaimana
masyarakat di Desa ini berfokus pada membangun rumah tinggal yang aman dari gempa bumi
setelah mengalami gempa bumi dengan tingkat ...
Siregar, Isabella Tornauli Ruth Damayanti(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Backlog menjadi permasalahan perumahan di kota-kota besar, seperti di perkotaan dalam DKI Jakarta. Keterbatasan lahan adalah salah satu alasannya. Pengadaan hunian terjangkau dengan bentuk rumah susun menjadi solusi untuk ...
Nalaprana, Feliks Constandio(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Gedung Pusat Pembelajaran Arntz-Geise 2 (PPAG 2) adalah salah satu gedung perkuliahan
yang terbangun secara vertikal dengan 2 menara. Kedua menara ini memiliki sisi panjang yang yang
saling berhadapan dengan material ...
Andradjadi, Monica Theresa(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Kota Bandung adalah Ibu Kota Jawa Barat yang merupakan salah satu kota metropolitan yang sedang
berkembang di Indonesia. Perkembangan tersebut dapat dilihat dari adanya upaya dalam
pembangunan fasilitas publik yang dapat ...
Christopher, Rowen(Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR, 2023)
Rumah sakit adalah salah satu sarana publik yang memiliki peran penting dalam kehidupan manusia. Rumah sakit memiliki peran untuk merawat orang yang sedang sakit, atau cedera. Salah satu masalah yang dialami oleh orang ...