Urgensi pengaturan perlindungan hukum terhadap penyidik komisi pemberantasan korupsi dikaitkan dengan tingginya ancaman selama proses penyidikan

Show simple item record

dc.contributor.advisor Pohan, Agustinus
dc.contributor.author Amaldi, Bian Jaka
dc.date.accessioned 2019-08-06T07:22:32Z
dc.date.available 2019-08-06T07:22:32Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp37526
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8668
dc.description 4254 - FH en_US
dc.description.abstract Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK merupakan sebuah lembaga independen dalam bidang pemberantasan korupsi maka dalam pelaksanaan tugasnya penyidik KPK tentu memliki kewenangan yang sangat luas dalam menjalankan tugasnya, sehingga sudah sepatutnya seorang penyidik KPK dalam menjalankan tugasnya mendapatkan perlindungan hukum. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui seberapa tinggi ancaman yang dialami penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam pemberantasan tindak pidana korupsi dan bagaimana perlindungan hukum terhadap penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Dengan menggunakan metode penelitian yuridis normatif, maka dapat disimpulkan bahwa: 1. Undang-undang di Indonesia hanya mengatur mengenai kewenangan, tugas dan kewajiban pada penyidik KPK, namun tidak membahas mengenai perlindungan terhadap penyidik KPK yang dalam menjalankan tugas tersebut terdapat berbagai ancaman, hal ini merupakan penyebab seorang penyidik sering mengalami ancaman kekerasan ataupun kekerasan yang ditujukan bagi keselamatan pribadi dan keluarganya. 2. Pemerintah dapat membuat atau menyusun peraturan Perundang-undangan yang mengatur tentang perlindungan hukum terhadap penyidik KPK dengan berdasarkan kepada Hak Asasi Manusia, teori perlindungan, rujukan dari beberapa peraturan Perundang-undangan dan beberapa pengertian perlindungan menurut para ahli sesuai dengan yang telah diuraikan pada pembahasan tentang perlindungan hukum yang sesuai dengan tugas dan wewenang penyidik KPK. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.subject Perlindungan hukum en_US
dc.subject Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi en_US
dc.title Urgensi pengaturan perlindungan hukum terhadap penyidik komisi pemberantasan korupsi dikaitkan dengan tingginya ancaman selama proses penyidikan en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2013200223
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428085601
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account