Ekstraksi bahan antioksidan dari daun physalis angulata (ceplukan) dengan air subkritik

Show simple item record

dc.contributor.advisor Susanti, Ratna Frida
dc.contributor.author Vania, Amadea
dc.contributor.author Kurnia, Kevin
dc.date.accessioned 2017-11-28T03:48:02Z
dc.date.available 2017-11-28T03:48:02Z
dc.date.issued 2014
dc.identifier.other 6210078
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/4270
dc.description 4026 - FTI en_US
dc.description.abstract Physalis angulata atau ceplukan ini biasanya dianggap sebagai tanaman liar dan belum banyak dimanfaatkan. Pada penelitian ini digunakan bagian daun dari tanaman Physalis angulata karena bermanfaat sebagai antihiperglikemi, antiinflamasi, antimikrobial, antiseptik, diuretik, ekspektoran, antioksidan, dan febrifuge. Penelitian ini lebih fokus pada proses ekstraksi daun Physalis angulata yang aman bagi tubuh manusia, maka dikembangkan metode ekstraksi dengan air subkritik. Ekstraksi dengan air subkritik menggunakan bahan baku daun Physalis angulata kering dengan kadar air 6,7% dan alat Subcritical Water Extraction Apparatus yang memiliki volum sebesar 80 mL. Pemisahan ekstrak dari pelarutnya menggunakan rotavapor dan oven vakum. Variabel yang diteliti adalah temperatur (100oC, 150oC, 200oC, dan 250oC), tekanan (100 bar dan 200 bar), dan waktu ekstraksi (15, 30, dan 45 menit). Analisis ekstrak dilakukan secara kualitatif (screening fitokimia) dan kuantitatif. Analisis kuantitatif meliputi uji total fenol (metode folin), total flavonoid (standar quercertine dan routine), dan aktivitas antioksidan yang meliputi DPPH (1,1-diphenyl-2-picrylhydrazil), dengan standar trolox ataupun IC50 (Inhibition Concentration 50%), dan FRAP (Ferric Reducing Assay Power) yang dilakukan dengan bantuan alat spektrofotometer. Pada rentang penelitian ini, nilai aktivitas antioksidan tertinggi diperoleh pada temperatur 200oC, tekanan 100 bar, dan waktu 30 menit, yaitu 102,32 ppm (IC50) dan 33,11 mg trolox/ g ekstrak kering (FRAP). en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UNPAR en_US
dc.subject Air subkritik en_US
dc.subject daun Physalis angulata en_US
dc.subject DPPH en_US
dc.subject ekstraksi antioksidan en_US
dc.subject fenol en_US
dc.subject flavonoid en_US
dc.subject FRAP en_US
dc.title Ekstraksi bahan antioksidan dari daun physalis angulata (ceplukan) dengan air subkritik en_US
dc.type Unpublished Student Papers en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account