Analisis kacang Cisoka di Kecamatan Cisoka sebagai indikasi geografis dalam upaya mendapat pelindungan hukum

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rismawati
dc.contributor.author Budiantoro, Margareta Manika
dc.date.accessioned 2024-10-18T02:55:51Z
dc.date.available 2024-10-18T02:55:51Z
dc.date.issued 2024
dc.identifier.other skp46017
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/19153
dc.description 5514 - FH en_US
dc.description.abstract Indikasi Geografis berdasarkan Pasal 1 Angka 6 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2016 tentang Merek dan Indikasi Geografis adalah suatu tanda yang menunjukkan daerah asal suatu barang dan/atau produk yang karena faktor lingkungan geografis termasuk faktor alam, faktor manusia atau kombinasi dari kedua faktor tersebut memberikan reputasi, kualitas, dan karakteristik tertentu pada barang dan/atau produk yang dihasilkan. Indonesia sebagai negara dengan wilayah yang sangat luas dan kaya akan sumber daya saat ini memiliki 142 Indikasi Geografis terdaftar pada Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia (pada 20 Maret 2024). Salah satu Provinsi yang belum atau tidak memiliki Indikasi Geografis adalah Provinsi Banten. Kearifan lokal yang berpotensi dapat didaftarkan sebagai Indikasi Geografis di Provinsi Banten adalah kacang cisoka di Kecamatan Cisoka, Kabupaten Tangerang. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan uraian analisis kacang cisoka sebagai Indikasi Geografis dan menguraikan keuntungan dan kendala pendaftaran kacang cisoka sebagai Indikasi Geografis di Kecamatan Cisoka. Penelitian ini menggunakan metode penelitian yuridis sosiologis yang mengelaborasikan antara hasil wawancara, observasi, dan literatur dengan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2016 tentang Merek dan Indikasi Geografis. Dari hasil penelitian ini, kacang cisoka tidak atau belum dapat didaftarkan karena masih banyak hal yang perlu dipersiapkan lagi terkait pendaftaran kacang cisoka di Kecamatan Cisoka sebagai Indikasi Geografis. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.subject KACANG CISOKA en_US
dc.subject KECAMATAN CISOKA en_US
dc.subject INDIKASI GEOGRAFIS PROVINSI BANTEN en_US
dc.subject INDIKASI GEOGRAFIS DAN HAK KEKAYAAN INTELEKTUAL en_US
dc.title Analisis kacang Cisoka di Kecamatan Cisoka sebagai indikasi geografis dalam upaya mendapat pelindungan hukum en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6052001475
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0403089202
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account