Pengolahan limbah Film LDPE menjadi bahan bakar cair menggunakan metode Catalytic Cracking dengan katalis bentonit

Show simple item record

dc.contributor.advisor Soetedjo, Jenny Novianti Muliarahayu
dc.contributor.advisor Hudaya, Tedi
dc.contributor.author Setiawan, Lucas Adriel
dc.contributor.author Osborn, Michael
dc.date.accessioned 2024-07-03T08:39:50Z
dc.date.available 2024-07-03T08:39:50Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp44534
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/17295
dc.description 6324 - FTI en_US
dc.description.abstract Semakin hari, industri plastik semakin berkembang diikuti dengan peningkatan jumlah sampah plastik, termasuk plastik LDPE. Saat ini, plastik LDPE belum didaur ulang dengan baik, oleh karena itu pengolahan limbah LDPE sangat diperlukan. Dua metode umum pengolahan limbah LDPE menjadi bahan bakar cair adalah thermal cracking dan catalytic cracking. Cracking sendiri merupakan pemecahan hidrokarbon kompleks menjadi hidrokarbon sederhana dan komersial (C3-C40). Pada penelitian ini, dipilih catalytic cracking karena dapat berlangsung pada temperatur operasi yang tidak terlalu tinggi, yaitu antara 200-300 ℃, dibandingkan dengan thermal cracking yang harus berlangsung pada kisaran temperatur operasi 500-700 ℃. Dalam penelitian ini, dilakukan variasi perlakuan N2 purging, rasio pelarut terhadap plastik (w/w), dan temperatur untuk menentukan kondisi proses yang paling baik dalam menghasilkan fraksi minyak tertinggi. Catalytic cracking dilakukan dalam kondisi 20 bar dengan menggunakan kerosin sebagai pelarut, serta dengan variasi N2 purging pada beberapa temperatur (265 dan 295 ℃), dan rasio pelarut terhadap plastik (w/w) (5:1 dan 4:1). Hasil penelitian menunjukkan bahwa menggunakan N2 purging dengan 10 wt% bentonit dalam rasio pelarut terhadap plastik (w/w) 5:1 selama 1 jam pada 295 ℃ menghasilkan produk cair sebesar 55 wt% dan tanpa N2 purging pada 265 ℃ menghasilkan produk cair sebesar 54 wt% yang berarti perlakuan N2 purging dapat dihilangkan dalam penelitian selanjutnya. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UNPAR en_US
dc.subject BAHAN BAKAR en_US
dc.subject LDPE en_US
dc.subject CATALYTIC CRACKING en_US
dc.title Pengolahan limbah Film LDPE menjadi bahan bakar cair menggunakan metode Catalytic Cracking dengan katalis bentonit en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6141801108
dc.identifier.nim/npm NPM6141801134
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0422117802
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0421087203
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI614#Teknik Kimia


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account