Analisis pengaruh brand image terhadap brand preference pada Luxury Brand Balenciaga di Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hasyim, Irsanti
dc.contributor.author Fadhlurrahman, Muhammad Afnan Shafa
dc.date.accessioned 2023-10-20T03:13:51Z
dc.date.available 2023-10-20T03:13:51Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skp44005
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/16395
dc.description 25067 - FE en_US
dc.description.abstract Kemajuan teknologi mempermudah masyarakat dalam mendapatkan dan mengkonsumsi informasi sebanyak-banyaknya dalam waktu real-time. Media sosial dianggap menjadi salah satu media yang berperan penting dalam penyebaran informasi diantara masyarakat. Kemudahan dalam menerima informasi diiringi dengan pesatnya perkembangan teknologi ini menjadi pedang bermata dua bagi perusahaan untuk memasarkan produknya. Perusahaan dapat memanfaatkan keunggulan perkembangan teknologi dan informasi untuk memasarkan produknya, namun disisi lain pengambilan keputusan yang melibatkan citra dan reputasi perusahaan yang tidak tepat dapat memicu fenomena yang tengah marak di kalangan masyarakat global yaitu cancel culture. Tujuan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui persepsi pengguna terhadap serta pengaruh dari variabel brand image terhadap brand preference. Penelitian ini merupakan penelitian berjenis applied research dengan menggunakan regresi linear berganda dengan metode stepwise. Penelitian bersifat kuantitatif nonprobability sampling dengan mengimplementasikan metode purposive sampling. Kriteria responden dalam penelitian ini ialah responden yang memiliki perilaku positif dalam pembelian barang mewah serta setidaknya pernah satu kali membeli produk dari luxury brand Balenciaga. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner secara daring kepada 124 responden, yang kemudian dianalisis menggunakan analisis deskriptif dan kausal dengan SPSS 26. Berdasarkan hasil pengolahan pengolahan data analisis statistik deskriptif oleh penulis menggunakan SPSS 26, ditemukan bahwa variabel brand image memperoleh bobot rata-rata senilai 2.33 yang dikategorikan sebagai kurang baik dengan dimensi corporate image memiliki pengaruh positif terhadap brand preference dengan nilai 2.26 yang dikategorikan sebagai kurang baik. Sementara dimensi lainnya, product image dan user image tidak berpengaruh secara signifikan terhadap brand preference dengan masing-masing memperoleh nilai sebesar 2.51 dan 2.24 yang dapat dikategorikan sebagai kurang baik. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject BRAND IMAGE en_US
dc.subject corporate image en_US
dc.subject product image en_US
dc.subject user image en_US
dc.subject brand preference en_US
dc.title Analisis pengaruh brand image terhadap brand preference pada Luxury Brand Balenciaga di Indonesia en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6031901090
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0423068903
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account