Pertanggungjawaban perdata penanggung jawab aksi unjuk rasa atas perbuatan melawan hukum yang dilakukan massa aksi unjuk rasa

Show simple item record

dc.contributor.advisor Waluyo, Bernadette M.
dc.contributor.author Laksono, Demak Setio
dc.date.accessioned 2020-06-23T03:42:02Z
dc.date.available 2020-06-23T03:42:02Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp39597
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/11096
dc.description 4520 - FH en_US
dc.description.abstract Aksi unjuk rasa atau demontrasi merupakan salah satu bentuk dalam menyampaikan aspirasi seseorang dan dilindungi hukum di Indonesia karena bagian dari Hak Asasi Manusia. Pada praktiknya banyak penyampaian pendapat yang dilakukan dengan aman, damai dan tertib karena sesuai dengan kewajiban hukum yang diatur dalam Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1998 tentang Kemerdekaan Menyampaikan Pendapat Di Muka Umum, namun tidak jarang juga penyampaian pendapat tersebut berlangsung dengan tidak aman, damai dan tertib yang menimbulkan kerugian pada pihak lain (korban aksi unjuk rasa) karena melanggar kewajiban hukumnya. Pasal 1365 KUHPerdata menjelaskan pelaku perbuatan yang melawan hukum dan menimbulkan kerugian harus mengganti kerugian tersebut, tetapi dimungkinkan orang yang tidak melakukan perbuatan melawan hukum juga ikut bertanggung jawab sebagaimana Pasal 1367 KUHPerdata. Penanggung jawab Aksi Unjuk Rasa pada Pasal 12 Undang-Undang Nomor 9 Tahun 1998 tentang Kemerdekaan Menyampaikan Pendapat Di Muka Umum juga harus bertanggung jawab karena perluasan doktrin vicarious liability dan lex specialist derogate legi generale dari KUHPerdata. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.subject Penanggung Jawab Aksi Unjuk Rasa en_US
dc.subject Perbuatan Melawan Hukum en_US
dc.subject Tergugat en_US
dc.title Pertanggungjawaban perdata penanggung jawab aksi unjuk rasa atas perbuatan melawan hukum yang dilakukan massa aksi unjuk rasa en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016200259
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0401085801
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account