Tindakan hukum yang dapat dilakukan Jason Budiharjo dengan status anak hasil sewa rahim dalam memperoleh haknya sebagai ahli waris

Show simple item record

dc.contributor.advisor Gandawidjaja, Yanly
dc.contributor.author Nurjaman, Karina Ramadanti
dc.date.accessioned 2020-06-16T02:37:34Z
dc.date.available 2020-06-16T02:37:34Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other lm813
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/11037
dc.description 4597 - FH en_US
dc.description.abstract Harta warisan adalah harta yang ditingalkan oleh seorang pewaris yang meninggal dunia. Harta warisan itu dapat beralih kepada ahli waris dengan ketentuan berdasarkan undang-undang ataupun dengan adanya ketetapan berupa surat wasiat dari pewaris. Adapun dalam pembagian harta warisan, hak seorang ahli waris ditentukan dari kedudukan para ahli warisnya. Terdapat golongan-golongan dalam pembagian harta warisan. Dalam hal terdapat seorang anak yang dihasilkan dari proses sewa rahim yang kemudian diakui, maka akan memiliki kedudukan sebagai anak luar kawin yang diakui, dan memiliki hak sebagai ahli waris. Sehingga dalam hal pewarisan, kedudukan anak luar kawin yang diakui mewaris berdasarkan golongan ahli waris yang ada dan dapat mengikuti ketetapan yang ada. Berdasarkan hal tersebut, tidak sedikit pembagian harta warisan yang dapat menimbulkan pertentangan dan sengketa antara para ahli waris. Hal tersebut tentu memerlukan penyelesaian dengan cara seadil-adilnya dan sesuai sebagaimana Hukum di Indonesia mengatur mengenai pewarisan. Maka, dalam Legal Memorandum ini dibahas mengenai tindakan hukum apa yang dapat dilakukan seorang anak hasil sewa rahim dalam memperoleh hakya sebagai ahli waris. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.title Tindakan hukum yang dapat dilakukan Jason Budiharjo dengan status anak hasil sewa rahim dalam memperoleh haknya sebagai ahli waris en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015200106
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0406037302
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account