Rancangan sistem Customer Relationship Management pada Café Old Ben's untuk mempertahankan pelanggan

Show simple item record

dc.contributor.advisor Gunawan, Agus
dc.contributor.author Clarissa, Agatha Hanna
dc.date.accessioned 2019-07-12T06:54:49Z
dc.date.available 2019-07-12T06:54:49Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp36889
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8318
dc.description 8292 - FISIP en_US
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk merancang sistem yang digunakan untuk mempertahankan pelanggan pada Cafe Old Ben’s melalui customer relationship management (CRM). Kuatnya kekuatan daya tawar konsumen menjadi salah satu penyebab Cafe Old Ben’s perlu membuat kedekatan dengan pelanggan (customer intimacy). Sistem CRM dibutuhkan untuk membantu pegawai dalam menciptakan interaksi yang tepat bagi pelanggan dan menawarkan preferensi yang tepat. Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif analitis. Untuk mengidentifikasi masalah metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan business challenge bundle untuk menguraikan masalah dan mencari akar permasalahan. Sementara untuk menganalisis lingkungan eksternal perusahaan penelitian ini menggunakan analisis five Porter’s forces, analisis internal perusahaan menggunakan analisis SWOT, dan menggunakan business process model and notation (BPMN) untuk menggambarkan proses bisnis terkait. Hasil dari penelitian ini adalah sistem CRM yang mampu memberikan usulan preferensi menu pelanggan, menu rekomendasi Cafe, tampilan decision support system (DSS) ketika pelanggan berulang tahun, usulan preferensi tempat duduk pelanggan, dan sistem pencatatan data pelanggan. Tanggapan dari pemilik terhadap sistem CRM yang diusulkan adalah sistem CRM sudah cukup baik, namun dalam pembuatan membership sebaiknya dibuat secara digital melalui nomor telepon. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Sistem Customer Relationship Management en_US
dc.subject preferensi pelanggan en_US
dc.subject mempertahankan pelanggan en_US
dc.title Rancangan sistem Customer Relationship Management pada Café Old Ben's untuk mempertahankan pelanggan en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014320118
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0413087901
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI608#Ilmu Administrasi Bisnis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account