Profil konsumen kopi

Show simple item record

dc.contributor.advisor Istiharini
dc.contributor.author Khertadinata, Davin
dc.date.accessioned 2019-06-26T06:51:43Z
dc.date.available 2019-06-26T06:51:43Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp37408
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8268
dc.description 23444 - FE en_US
dc.description.abstract Budaya minum kopi saat ini merupakan suatu trend baru yang muncul di berbagai kalangan masyarakat. Kenikmatannya saat ini sudah menjadi bagian dari gaya hidup sekaligus penghubung dalam berkomunikasi. Fenomena yang terjadi adalah banyaknya café di Kota Bandung sehingga membuat bisnis ini pada tahap Red Ocean. Sehingga kegiatan segmentasi dan targeting menjadi sangat penting untuk mengetahui profil konsumen yang mengunjungi café tersebut. Oleh karena itu, peneliti akan mencari tahu bagaimana profil konsumen kopi di kawasan Ciumbuleuit, Sukajadi, dan Setiabudi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah exploratory research dan berdasarkan tujuan yang ingin dicapai penelitian ini bersifat applied research karena akan digunakan untuk mengetahui profil sesungguhnya yang dimiliki oleh setiap kawasan yang dipilih sebagai objek penelitian. Pengumpulan data akan dilakukan dengan 2 (dua) metode yaitu studi literatur dan kuesioner. Hasil penelitian menunjukkan penikmat kopi tidak hanya pria saja, di Ciumbuleuit sendiri penikmat kopi kebanyakan wanita. Mayoritas penikmat kopi adalah usia 18 – 25 tahun dan menyukai jenis penyajian kopi dengan cara ekstraksi (espresso). Kelas Sosial berdasarkan tingkat pendapatan di kawasan Ciumbuleuit dan Sukajadi berada pada kelompok SES A dan Setiabudi berada pada kelompok SES B. Hobi mayoritas dari profil konsumen kopi adalah membaca dan menonton. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Kopi, Profil Konsumen, Café, exploratory research en_US
dc.title Profil konsumen kopi en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2013120068
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428047902
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account