Pengaruh store location dan store atmosphere terhadap minat beli konsumen di Toko Sembilan dan Toko Genius Sukabumi

Show simple item record

dc.contributor.advisor Mulyono, Fransisca
dc.contributor.author Martawandana, Stefanus Mahesa
dc.date.accessioned 2018-07-10T06:10:54Z
dc.date.available 2018-07-10T06:10:54Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp35836
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/6406
dc.description 8103 - FISIP en_US
dc.description.abstract Toko Sembilan dan Toko Genius merupakan toko yang menjual produk alat tulis kantor. Keduanya didirikan pada waktu yang berbeda, Toko Sembilan didirikan pada tahun 2005 dan beralamat di Jalan Suryakencana no. 39 Cibadak, Sukabumi; Sementara Toko Genius didirikan pada tahun 2013 dan beralamat di Jalan Suryakencana no. 216 Cibadak, Sukabumi. Kebutuhan masyarakat akan alat tulis semakin meningkat seiring dengan upaya pemerintah untuk meningkatkan kualitas dunia pendidikan di Indonesia, jumlah pelajar akan terus bertambah, di mana pelajar merupakan salah satu target penjualan dalam bisnis alat tulis. Namun, untuk menarik minat masyarakat untuk membeli di tokonya, setiap perusahaan perlu merancang strategi pemasaran yang baik. Lokasi dan suasana toko menjadi sebagian dari faktor yang menjadi keunggulan oleh masing-masing toko untuk menarik minat beli konsumennya. Berdasarkan hasil wawancara singkat dengan 20 konsumen yang pernah membeli di Toko Sembilan dan Toko Genius, 18 diantaranya setuju bahwa lokasi dan suasana toko memiliki pengaruh terhadap minat beli konsumen di Toko Sembilan dan Toko Genius. Jenis penelitian ini adalah penelitian explanatory research dengan pendekatan kuantitatif dan metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian survey dengan menyebarkan kuesioner pada Sampel sebanyak 200 responden, yaitu kepada konsumen yang pernah membeli di Toko Sembilan dan Toko Genius. Teknik analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda. Jika dilihat pada analisis korelasi berganda, lokasi dan suasana toko memiliki hubungan yang kuat dengan minat beli kedua toko.
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Lokasi en_US
dc.subject Suasana Toko en_US
dc.subject Minat Beli en_US
dc.title Pengaruh store location dan store atmosphere terhadap minat beli konsumen di Toko Sembilan dan Toko Genius Sukabumi en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2013320042
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428066301
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI608#Ilmu Administrasi Bisnis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account