Analisis pertimbangan hakim mengenai wasiat wajibah bagi istri non-Muslim dalam Putusan Mahkamah Agung Nomor 16K/AG/2010

Show simple item record

dc.contributor.advisor Meliala, Djaja Sembiring
dc.contributor.advisor Novenanty, Wurianalya Maria
dc.contributor.author Tazar, Kania Farandita
dc.date.accessioned 2018-06-04T02:56:59Z
dc.date.available 2018-06-04T02:56:59Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp35744
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/6197
dc.description 4011 - FH en_US
dc.description.abstract Perkawinan beda agama dapat menimbulkan permasalahan hukum, salah satunya permasalahan timbul dalam bidang pewarisan jika perkawinan terebut dilangsungkan oleh orang Islam, dikarenakan dalam hukum Islam telah diatur bahwa setiap orang Islam tidak mempunyai pilihan hukum lagi untuk memberikan warisan selain memakai hukum Islam dan tidak bolehnya saling mewarisi antara orang Islam dengan non-Muslim, maupun sebaliknya. Namun dalam praktiknya, hakim di tingkat Mahkamah Agung menetapkan hak pewarisan kepada non-Muslim berdasarkan wasiat wajibah, sebagaimana yang telah diputuskan dalam Putusan Mahkamah Agung Nomor 16 K/AG/2010, sedangkan ketentuan pasal 209 ayat (1) dan (2) Kompilasi Hukum Islam hanya mengatur pemberian wasiat wajibah kepada orang tua angkat dan anak angkat. Penelitian ini betujuan untuk mengkaji apakah pertimbangan hakim dalam tingkat Mahkamah Agung tersebut dapat dibenarkan oleh Kompilasi Hukum Islam dalam memberikan wasiat wajibah kepada istri Non-Muslim. en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.subject Perkawinan beda agama en_US
dc.subject pewarisan en_US
dc.subject wasiat wajibah en_US
dc.title Analisis pertimbangan hakim mengenai wasiat wajibah bagi istri non-Muslim dalam Putusan Mahkamah Agung Nomor 16K/AG/2010 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2012200206
dc.identifier.nidn/nidk NIDK8886030016
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0425058403
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account