Sinkronisasi dan harmonisasi Peraturan Daerah Kota Cirebon Nomor 9 Tahun 2002 dalam pengaturan pajak pengelolaan dan pengusahaan sarang burung walet di Kota Cirebon ditinjau dari Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak daerah dan retribusi daerah

Show simple item record

dc.contributor.advisor Susilowati, W.M. Herry
dc.contributor.author Tanuwiharja, Yohan
dc.date.accessioned 2017-11-29T07:10:30Z
dc.date.available 2017-11-29T07:10:30Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp34854
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/4349
dc.description 3950 - FH en_US
dc.description.abstract Pemerintah Daerah dalam sistem pemerintahan di Indonesia adalah untuk menjalankan tugas pemerintahan secara mandiri. Sebagaimana dalam Undang-Undang Dasar disebutkan “Pemerintahan daerah Provinsi, Daerah Kabupaten, dan Kota mengatur dan mengurus sendiri urusan pemerintahan menurut asas otonomi dan tugas pembantuan. Indonesia sebagai negara hukum mengatur Pemungutan Pajak Sarang Burung Walet melalui Peraturan Perundang-undangan. Pemungutan Pajak Sarang Burung Walet pada dasarnya dipungut oleh daerah namun dipedomani oleh Unndang-Undang. Peraturan Perundang-undangan yang mengatur mengenai Pemungutan Pajak Sarang Burung Walet saat ini tidak sinkron dan tidak harmonis, salah satunya untuk daerah Kota Cirebon ditinjau dari Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, sehingga menimbulkan ketidakpastian hukum. Metode dalam penelitian yang dilakukan penulis dengan cara yuridis normatif, yaitu teknik pengumpulan data berupa penelitian kepustakaan dengan cara mempelajari berbagai literatur yang berhubungan dengan objek penelitian atas bahan-bahan. Bahan hukum yang digunakan adalah bahan hukum primer, bahan hukum sekunder , maupun bahan hukum tersier sebagai penunjang penulis melakukan wawancara dengan berbagai pihak. en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.title Sinkronisasi dan harmonisasi Peraturan Daerah Kota Cirebon Nomor 9 Tahun 2002 dalam pengaturan pajak pengelolaan dan pengusahaan sarang burung walet di Kota Cirebon ditinjau dari Undang-Undang Nomor 28 Tahun 2009 tentang Pajak daerah dan retribusi daerah en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2011200037
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0431056201
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account