Pengaruh tekanan dan rasio katalis terhadap transesterifikasi pati sagu dengan minyak goreng bekas dalam media CO2 bertekanan

Show simple item record

dc.contributor.advisor Muljana, Henky
dc.contributor.author Christina, Natalia
dc.date.accessioned 2017-11-27T07:04:01Z
dc.date.available 2017-11-27T07:04:01Z
dc.date.issued 2014
dc.identifier.other 6210011
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/4224
dc.description 4039 - FTI en_US
dc.description.abstract Plastik biodegradable dapat dibentuk melalui reaksi transesterifikasi antara pati dan minyak goreng bekas. Reaksi transesterifikasi merupakan salah satu reaksi modifikasi pati yang bertujuan untuk mengubah sifat alami pati yang tidak menguntungkan. Pati yang digunakan adalah pati sagu karena tingginya produksi pati sagu di Indonesia sedangkan pemanfaatannya masih sedikit..Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui nilai EC (Ester Content) yang dihasilkan dan untuk mengetahui karakteristik produk yang dihasilkan melalui reaksi antara pati dengan minyak goreng bekas. Percobaan pendahuluan yang dilakukan adalah penentuan kadar air pati, penentuan karakterisasi minyak goreng, serta pengukuran kandungan asam lemak bebas. Percobaan utama yang dilakukan adalah reaksi transesterifikasi dalam reaktor superkritik. Hasil analisa menunjukkan bahwa modifikasi pati ester dapat dilakukan melalui reaksi transesterifikasi dengan menggunakan reagen berupa minyak goreng bekas dan dilangsungkan dalam media CO2 bertekanan. Tekanan optimum yang didapatkan adalah 150 bar, sedangkan rasio katalis optimum adalah 0,1 mol/mol AGU. Hasil analisa SEM dan XRD menunjukkan bahwa reaksi transesterifikasi menghilangkan struktur granula pati. en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Kimia Fakultas Teknologi Industri - UNPAR en_US
dc.subject Pati Sagu en_US
dc.subject Transesterifikasi en_US
dc.subject CO2 bertekanan en_US
dc.subject Minyak goreng bekas en_US
dc.title Pengaruh tekanan dan rasio katalis terhadap transesterifikasi pati sagu dengan minyak goreng bekas dalam media CO2 bertekanan en_US
dc.type Unpublished Student Papers en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account