Pengaruh warna merah dan tekstur pada ruang belajar terhadap persepsi termal secara adaptif dengan teknologi Virtual Reality : objek studi Ruang Studio Arsitektur Universitas Katolik Parahyangan

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sari, Wulani Enggar
dc.contributor.author Hardiyani, Vania Angeline
dc.date.accessioned 2024-11-13T05:41:37Z
dc.date.available 2024-11-13T05:41:37Z
dc.date.issued 2024
dc.identifier.other skp46140
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/19455
dc.description 7168 - FTA en_US
dc.description.abstract Bangunan dirancang untuk mewadahi aktivitas serta melindungi pengguna dari iklim lingkungan sekitar. Walaupun begitu, masih banyak bangunan belum memiliki kenyamanan termal yang optimal. Kenyamanan termal secara adaptif dipengaruhi oleh kondisi fisik dan persepsi termal manusia. Dalam dunia arsitektur, adaptivitas diartikan sebagai kapasitas atau kemampuan bangunan untuk mempertahankan kenyamanannya dengan merespon terhadap perubahan. Adapun adaptivitas tidak hanya dilihat dari kondisi fisik saja, melainkan juga dari persepsi termal yang berkaitan dengan fisiologi dan psikologi manusia. Persepsi termal dapat dieksplorasi melalui perubahan warna dan tekstur yang sesuai. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui warna dan tekstur material yang paling efektif untuk perancangan ruang belajar, sehingga dapat diterapkan pada desain arsitektur lainnya. Penelitian menggunakan metode eksperimen dengan pendekatan kuantitatif melalui model uji Virtual Reality. Model uji berupa ruang studio Arsitektur Universitas Katolik Parahyangan yang dikembangkan secara adaptif pada bidang dinding, lantai, dan plafon berdasarkan teori warna dan tekstur. Pengambilan data persepsi termal berupa thermal judgement dan thermal sensation dilakukan menggunakan kuesioner yang divalidasi oleh alat uji kadar keringat. Data-data tersebut lalu diolah menggunakan metode statistika ANOVA untuk mengetahui hubungan korelasi yang terjadi berdasarkan teori persepsi termal. Penelitian ini menunjukan bahwa persepsi termal terbentuk oleh thermal sensation dan thermal judgment. Keduanya memiliki hubungan yang kuat dengan arah linear terbalik. Warna yang didukung oleh tekstur dapat mempengaruhi keduanya secara signifikan menggunakan simulasi teknologi Virtual Reality. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Arsitektur Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject KENYAMANAN TERMAL ADAPTIF en_US
dc.subject PERSEPSI TERMAL en_US
dc.subject THERMAL JUDGEMENT en_US
dc.subject WARNA en_US
dc.subject TEKSTUR en_US
dc.subject VIRTUAL REALITY en_US
dc.title Pengaruh warna merah dan tekstur pada ruang belajar terhadap persepsi termal secara adaptif dengan teknologi Virtual Reality : objek studi Ruang Studio Arsitektur Universitas Katolik Parahyangan en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6111901038
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0414078304
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI611#Arsitektur


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account