Studi kasus terhadap Putusan Nomor. 78/Pdt.Sus-PKPU/2020/PN. Niaga.Jkt.Pst yang menyatakan PT. Emco Asset Management berada dalam keadaan pailit di bandingkan dengan Putusan Nomor. 23/Pdt.Sus-PKPU/2020/PN.Niaga.Jkt.Pst.

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sembiring, Sentosa
dc.contributor.author Hadipradja, Muhammad Fahd
dc.date.accessioned 2024-07-17T09:37:20Z
dc.date.available 2024-07-17T09:37:20Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skh55
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/17723
dc.description 5046 - FH en_US
dc.description.abstract Dalam Putusan Nomor.78/Pdt.Sus-PKPU/2020/PN. Niaga.Jkt.Pst.hakim Pengadilan Niaga mengabulkan permohonan PKPU yang di ajukan oleh nasabah PT Emco Asset management yang merupakan Manajer Investasi dan pada akhirnya hakim menyatakan bahwa PT Emco Asset management berada di dalam keadaan pailit. Namun dalam hal ini sangat bertolak belakang dengan Pasal 2 Ayat 1 Undang Undang Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2004 Tentang Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang sebagai syarat pailit karena tidak terdapat hubungan utang piutang antara Nasabah dari PT Emco Asset Management dan PT Emco Asset Management itu sendiri, hubungan antara keduanya hanyalah hubungan investasi yang di atur dalam Undang Undang Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 1995 Tentang Pasar Modal, kemudian yang memiliki wewenang untuk mengajukan permohonan PKPU kepada PT Emco Asset management yang merupakan Manajer Investasi adalah Otoritas Jasa Keuangan sebagaimana di atur dalam Pasal 2 Ayat 4 jo Pasal 223 Undang Undang Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2004 Tentang Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.subject PKPU en_US
dc.subject KEPAILITAN en_US
dc.subject PASAR MODAL en_US
dc.subject MANAJER INVESTASI en_US
dc.subject OJK en_US
dc.title Studi kasus terhadap Putusan Nomor. 78/Pdt.Sus-PKPU/2020/PN. Niaga.Jkt.Pst yang menyatakan PT. Emco Asset Management berada dalam keadaan pailit di bandingkan dengan Putusan Nomor. 23/Pdt.Sus-PKPU/2020/PN.Niaga.Jkt.Pst. en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6051801230
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0403025701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account