Pengaruh content creator terhadap niat beli produk Scarlett Whitening di media sosial Tiktok

Show simple item record

dc.contributor.advisor Istiharini
dc.contributor.author Mulyadi, Amelinda Afifah Putri
dc.date.accessioned 2023-10-24T01:59:02Z
dc.date.available 2023-10-24T01:59:02Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skp44020
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/16441
dc.description 25081 - FE en_US
dc.description.abstract Pemasaran digital menurut Sanjaya & Tarigan (2009) dalam (Sasono dan Rahayu, 2022) kegiatan pemasaran termasuk branding yang menggunakan berbagai media seperti blog, website, e-mail, adwords, dan berbagai macam jaringan media sosial. Pada saat ini internet tidak hanya menghubungkan masyarakat dengan media digital, tetapi juga dapat digunakan sebagai alat komunikasi antar konsumen, memfasilitasi komunikasi dalam bentuk periklanan langsung ke pasar melalui dunia maya. Media sosial yang digunakan untuk kegiatan pemasaran salah satunya adalah TikTok. TikTok adalah platform untuk berbagi video pendek maupun video yang berdurasi hingga 3 menit dan juga untuk live streaming atau siaran secara langsung. Biasanya pemasaran digital yang dilakukan pada media sosial TikTok adalah konten promosi yang dibuat oleh content creator. Content creator bertugas untuk memberikan dampak kepada konsumen menggunakan media sosial dengan sosok aspirasional yang dimiliki oleh influencer atau content creator tersebut (Ananda & Wandebori, 2016; Ichwan & Irwansyah, 2021). Sehingga, dapat membuat produk kecantikan mulai menggunakan strategi content marketing. Untuk mengukur keberhasilan dari content creator terhadap niat beli produk Scarlett Whitening, maka perlu adanya pengukuran dari variabel attractiveness, trustworthiness, dan expertise, sera niat beli. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh attractiveness, rustworthiness, dan expertise terhadap niat beli produk Scarlett Whitening di media sosial TikTok. Sehingga, penelitian ini mampu mengetahui teknik pemilihan content creator yang baik untuk mampu meningkatkan niat beli produk Scarlett Whitening di TikTok. Pada penelitian ini terdapat 105 responden yang sesuai dengan kriteria sampel. Penelitian ini juga menggunakan metode analisis regresi berganda dengan menggunakan aplikasi SPSS dan microsoft excel. Berdasarkan hasil penelitian, dapat diketahui bahwa attractiveness, trustworthiness, dan expertise berpengaruh positif terhadap niat beli produk Scarlett Whitening di media sosial TikTok. Dan masing-masing variabel berpengaruh secara signifikan terhadap niat beli produk Scarlett Whitening di media sosial TikTok. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject CONTENT CREATOR en_US
dc.subject ATTRACTIVENESS en_US
dc.subject TRUSTWORTHINESS en_US
dc.subject EXPERTISE en_US
dc.subject NIAT BELI en_US
dc.subject SCARLETT WHITENING en_US
dc.subject TIKTOK en_US
dc.title Pengaruh content creator terhadap niat beli produk Scarlett Whitening di media sosial Tiktok en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6031901207
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428047902
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account