Pengaruh pengawasan terhadap kinerja karyawan bidang produksi pada PT. Indah Jaya Gemilang Kota Cimahi

Show simple item record

dc.contributor.advisor Iskandarsyah, Triyana
dc.contributor.author Vanissa
dc.date.accessioned 2023-09-04T01:48:26Z
dc.date.available 2023-09-04T01:48:26Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skp43536
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/15858
dc.description 24990 - FE en_US
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengawasan dapat mempengaruhi kinerja karyawan bidang produksi pada PT.Indah Jaya Gemilang Kota Cimahi. Pengumpulan data yang dilakukan oleh penulis adalah wawancara dan penyebaran kuesioner kepada 109 karyawan bidang produksi, selain itu penulis juga melakukan observasi secara langsung ke perusahaan. Penulis juga menggunakan applied research sebagai jenis penelitiannya dengan metode kuantitatif. Selanjutnya, penulis menggunakan teknik uji regresi linier sederhana dan analisis deskriptif dalam mengolah dan menganalisis data. Berdasarkan hasil penelitian yang telah peneliti olah, peneliti menggunakan bantuan dari aplikasi SPSS 27. Dapat diketahui bahwasanya pengawasan sudah cukup baik, begitupun kinerja karyawan sudah cukup baik. Selain itu, diketahui bahwa terdapat pengaruh positif signifikan terhadap pengawasan, dimana 44.9% variabel kinerja karyawan dapat dijelaskan melalui variabel pengawasan. Namun, masih terdapat kelemahan pada pengawasan yang dilakukan oleh kepala produksi, yang mana berdasarkan hasil kuesioner yang diisi oleh karyawan, masih ada dari mereka yang menganggap bahwa kepala produksi masih kurang mengingatkan karyawan mengenai SOP yang ada, tidak sering melakukan evaluasi secara rutin serta kurang membimbing karyawan nya secara langsung ketika proses pekerjaan berlangsung. Hal tersebut tentunya akan sangat mempengaruhi kinerja karyawan. Maka dari itu, perlu perbaikan dari perusahaan terkait tingkat pengawasan dari kepala produksi, agar dapat meningkatkan kinerja karyawan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject pengawasan en_US
dc.subject kinerja karyawan en_US
dc.title Pengaruh pengawasan terhadap kinerja karyawan bidang produksi pada PT. Indah Jaya Gemilang Kota Cimahi en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6031901117
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0416056001
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account