Evaluasi kinerja pemasok daging dengan menerapkan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) pada Restoran Sangdan Korean BBQ

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sulungbudi, Brigita Meylianti
dc.contributor.author Sumual, Priska Lidya Angel
dc.date.accessioned 2023-08-24T02:21:28Z
dc.date.available 2023-08-24T02:21:28Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp42806
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/15784
dc.description 24631 - FE en_US
dc.description.abstract Pemasok merupakan salah satu aspek penting yang mempengaruhi keberhasilan suatu perusahaan. Sayangnya, Restoran Sangdan Korean BBQ tidak merasa puas dengan kinerja pemasok dagingnya. Restoran ini memiliki tiga pemasok yang memasok daging sebagai bahan utama. Setiap pemasok memiliki kelebihan dan kekurangan atas pasokannya. Seperti diketahui, kinerja pemasok yang baik mempengaruhi kinerja perusahaan. Oleh karena itu, evaluasi pemasok perlu dilakukan sebagai dasar peningkatan kinerja pemasok yang sejalan dengan tujuan strategis perusahaan. Dalam penelitian ini, Analytical Hierarchy Process (AHP) digunakan untuk mengevaluasi ketiga pemasok daging Restoran Sangdan Korean BBQ. Kriteria yang digunakan adalah biaya, kualitas, pelayanan, pengiriman, fleksibilitas, dan daya tanggap. Setiap kriteria tersebut memiliki tiga hingga lima sub kriteria. Penilaian terhadap setiap kriteria dan sub kriteria dilakukan dalam bentuk serangkaian wawancara dengan manajer restoran. Hasil penelitian ini menunjukkan: (1) Kriteria daya tanggap merupakan kriteria terpenting untuk Restoran Sangdan Korean BBQ; (2) Pemasok yang memiliki kinerja terbaik adalah “Pemasok 3”; (3) Terdapat beberapa perbaikan yang harus dilakukan untuk setiap pemasok dengan prioritas yang berbeda untuk masing-masing pemasok. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Manajemen Rantai Pasokan en_US
dc.subject Evaluasi Pemasok en_US
dc.subject Analytical Hierarchy Process (AHP) en_US
dc.title Evaluasi kinerja pemasok daging dengan menerapkan metode Analytical Hierarchy Process (AHP) pada Restoran Sangdan Korean BBQ en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6031801168
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0407067201
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account