Perlindungan konsumen atas cacat tersembunyi dalam jual beli mobil bekas di Kota Bogor berdasarkan Kitab Undang-Undang Hukum Perdata

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rachmanto, Aluisius Dwi
dc.contributor.author Widodo, Rheinanda Aviarta
dc.date.accessioned 2023-05-24T01:52:41Z
dc.date.available 2023-05-24T01:52:41Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp42911
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/15159
dc.description 4939 - FH en_US
dc.description.abstract Mobil merupakan moda transportasi yang digunakan oleh masyarakat dalam kegiatan sehari-hari. Untuk mendapatkan mobil terdapat dua cara yang dapat dilalui oleh calon pembeli yaitu dengan membeli mobil secara baru ataupun membeli mobil secara bekas. Membeli mobil secara bekas merupakan alternatif yang ramai digunakan oleh calon pembeli saat ini meskipun dengan membeli mobil bekas dimungkinkan mobil yang ingin dibeli mempunyai kekurangan-kekurangan yang ada. Namun, seringkali penjual mobil tidak jujur atas kondisi mobil yang sedang ia jual. Hal tersebut membuat pihak pembeli merasa dirugikan karena seringkali mobil yang mereka beli mempunyai cacat tersembunyi dan pihak penjual tidak memberi tahukan kepada pihak pembeli. Sehingga, pihak pembeli membutuhkan perlindungan hukum atas jual beli mobil bekas yang dilakukan di Kota Bogor. Pasal 1504 KUHPerdata hingga Pasal 1512 KUHPerdata mengatur mengenai cacat tersembunyi dan bagaimana perlindungan hukum yang dapat diterima oleh pembeli apabila barang yang ia beli mempunyai cacat tersembunyi. Oleh karena itu, pada penelitian ini Penulis akan menggunakan metode yuridis normatif dengan menganalisa kasus cacat tersembunyi dalam jual beli mobil bekas di Kota Bogor menggunakan Kitab Undang-Undang Hukum Perdata. Berdasarkan penelitian yang penulis lakukan ditemukan bahwa minimnya pengetahuan atas peraturan yang ada mengenai cacat tersembunyi oleh masyarakat dan dengan menggunakan Pasal 1504 KUHPerdata hingga Pasal 1512 KUHPerdata, permasalahan jual beli mobil bekas yang mempunyai cacat tersembunyi di kota Bogor dapat diatasi dan konsumen mempunyai hak untuk mengembalikan barang dan mendapatkan uangnya kembali atau meminta penjual untuk melakukan perbaikan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.subject Jual Beli Mobil Bekas di Kota Bogor en_US
dc.subject Cacat Tersembunyi en_US
dc.subject Pasal 1504 KUHPerdata en_US
dc.subject KUHPerdata en_US
dc.subject Perlindungan Hukum. en_US
dc.title Perlindungan konsumen atas cacat tersembunyi dalam jual beli mobil bekas di Kota Bogor berdasarkan Kitab Undang-Undang Hukum Perdata en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017200201
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0424096804
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account