Penerapan strategi cost reduction dengan memanfaatkan food waste : studi kasus di Startup "CRISPY CRUSH"

Show simple item record

dc.contributor.author Yohanna
dc.date.accessioned 2021-07-22T08:54:32Z
dc.date.available 2021-07-22T08:54:32Z
dc.date.issued 2020
dc.identifier.other skp40008
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/11764
dc.description 9337 - FISIP en_US
dc.description.abstract Crispy Crush adalah bisnis startup yang menjual produk makanan ringan atau snack sehat yang berdiri pada tahun 2019. Crispy Crush memanfaatkan food waste sayur organik sebagai bahan baku utama pembuatan snack sehat yang kemudian dikemas menjadi abon sayur. Sebagai perusahaan yang baru berdiri, tentu Crispy Crush menginginkan penjualan yang maksimal dan mendapatkan laba yang tinggi dari penjualannya. Namun dalam mencapai hal itu, Crispy Crush masih jauh untuk mencapai target penjualan dan BEP untuk mendapatkan pengembalian modal awal. Karena penetapan harga yang murah tidak sesuai dengan pembiayaan operasional yang dikeluarkan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mencari, menemukan, dan memangkas biaya yang tidak memberikan keuntungan dari bisnis untuk meningkatkan laba, tanpa berdampak negatif pada kualitas produk. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif analitis yang menggambarkan mengenai keadaan Crispy Crush dalam menemukan dan memangkas biaya yang tidak memberikan keuntungan dari bisnis. Menggunakan studi kasus sebagai metode penelitian pada startup Crispy Crush. Penelitian ini menggunakan 4 teknik pengumpulan data, yaitu; wawancara dengan pedagang sayur, observasi secara tidak langsung beberapa pesaing, studi dokumen sebagai literatur pendukung, dan focus group discussion untuk mendapatkan ide dan solusi. Dari hasil penelitian, Crispy Crush dapat menerapkan strategi cost reduction dengan melakukan cost controlling untuk melakukan penekanan biaya overhead, langkah selanjutnya menerapkan cost based pricing and mark up pricing dengan menghitung biaya produksi yang dikeluarkan dan menambah laba yang ditetapkan. Penerapan strategi cost reduction dapat dilakukan juga dengan melakukan percobaan substitution raw material untuk mendapatkan pengganti bahan baku utama, selain melakukan substitusi bahan baku Crispy Crush dapat membuat diferensiasi produk dari penerapan substitution raw material dengan memanfaatkan sayur food waste dan melakukan penerapan sistem operasional mapping untuk melakukan penekanan biaya ongkos dengan mengurangi jarak antar lokasi pembelian bahan baku dan proses produksi, agar lebih efektif dan efisien. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject cost control en_US
dc.subject price fixing en_US
dc.subject substitution raw material en_US
dc.subject operational mapping en_US
dc.title Penerapan strategi cost reduction dengan memanfaatkan food waste : studi kasus di Startup "CRISPY CRUSH" en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016320107
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0421049301
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI608#Ilmu Administrasi Bisnis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account