Kewenangan negara untuk mengatur atau membatasi kebebasan berpendapat dalam sistem demokrasi di Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.advisor Supriatna, Liona Nanang
dc.contributor.author Sulastri, Reni
dc.date.accessioned 2020-02-24T02:52:35Z
dc.date.available 2020-02-24T02:52:35Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp38851
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/10217
dc.description 4440 - FH en_US
dc.description.abstract Pendapat lahir dari sebuah kepentingan, baik itu kepentingan individual, kolektif maupun global. Berbeda dengan kebebasan berpendapat yang merupakan hak dasar yang dimiliki setiap individu yang merupakan hak yang dilindungi keberadaannya oleh negara Indonesia. Kebebasan berpendapat terdapat dalam konstitusi tertulis yang termasuk sebagai salah satu kebebasan mendasar yang dijamin regulasi negara terhadap penindasan. Kebebasan berpendapat itu sendiri sejalan dengan konsep demokrasi yang diperjuangkan oleh masyarakat di dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Namun kemudian negara yang memiliki wewenang dalam menjalankan pemerintahan seringkali tidak memiliki batasan-batasan yang jelas dalam membatasi kebebasan berpendapat. Sehingga pertanyaan yang muncul adalah mengenai bagaimana kewenangan negara dalam mengatur mengenai kebebasan berpendapat di dalam sistem demokrasi di Indonesia itu sendiri. Adapun apabila ternyata negara dapat membatasi kebebasan berpendapat seseorang, pertanyaan selanjutnya adalah sampai sejauh mana hal tersebut dapat dilakukan dan apakah pembatasan terhadap kebebasan berpendapat tersebut dapat mengakibatkan berkurangnya penghormatan terhadap hak asasi manusia itu sendiri. Maka dari itu, penting untuk menentukan batasan-batasan bagi negara di dalam aturan hukum yang berlaku agar terciptanya kepastian hukum dan untuk mencegah pelanggaran terhadap hak asasi manusia yang mungkin terjadi di kemudian hari. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum - UNPAR en_US
dc.subject Kebebasan Berpendapat en_US
dc.subject Kewenangan Negara en_US
dc.subject Hak Asasi Manusia en_US
dc.subject Sistem Demokrasi en_US
dc.title Kewenangan negara untuk mengatur atau membatasi kebebasan berpendapat dalam sistem demokrasi di Indonesia en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015200024
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0424086401
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI605#Ilmu Hukum


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account