Pengaruh Electronic Word of Mouth terhadap Purchase Intention di Ttals Korean Barbeque Bandung

Show simple item record

dc.contributor.advisor Mulyono, Fransisca
dc.contributor.author Kezia, Stefanny
dc.date.accessioned 2019-11-26T04:46:52Z
dc.date.available 2019-11-26T04:46:52Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp38394
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/9653
dc.description 8764 - FISIP en_US
dc.description.abstract Kota Bandung merupakan kota dengan keanekaragaman kulinernya. Salah satu jenis makanan yang ada di Bandung adalah Korean barbeque. Terdapat banyak tempat barbeque di Bandung, salah satunya adalah restoran Ttals Korean Barbeque. Berdasarkan observasi yang dilakukan penulis, ada satu fenomena yang mendasari penelitian ini yaitu banyaknya antrian pelanggan yang rela menunggu selama berjam-jam. Berdasarkan hasil wawancara dengan beberapa pihak, didapatkan hasil bahwa setelah mereka mendengar informasi mengenai Ttals Korean Barbeque, mereka menyatakan bahwa jika ada kesempatan mereka ingin mencoba makan di restoran barbeque tersebut. Informasi yang mereka dapatkan berasal dari media sosial seperti whatsapp, line, instagram dan lain-lain. Hal tersebut meyakinkan penulis bahwa terdapat electronic word of mouth di restoran Ttals Korean Barbeque Bandung. Hipotesis pada penelitian ini berdasarkan pada penelitian terdahulu yang telah dilakukan oleh para ahli dengan objek yang berbeda, yaitu semakin baik elecrtronic word of mouth maka purchase intention akan semakin baik juga. Sehingga, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh electronic word of mouth terhadap purchase intention di Ttals Korean Barbeque Bandung. Penelitian ini adalah penelitian kausal. Pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara, dan kuesioner yang disebarkan kepada 168 orang responden. Uji yang dilakukan dalam penelitian ini adalah uji analisis regresi linear sederhana dan uji T. Hasil dari penelitian ini adalah electronic word of mouth memiliki pengaruh yang cukup signifikan terhadap variabel purchase intention yaitu sebesar 61,5%. Sehingga dapat disimpulkan bahwa niat beli pada calon pelanggan pada restoran ini dipengaruhi oleh faktor electronic word of mouth yang telah diberikan oleh mantan pelanggan dari restoran Ttals Korean Barbeque. Dalam penelitian ini, penulis menyarankan agar pemilik restoran melakukan endorsement kepada salah satu account di instagram. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.title Pengaruh Electronic Word of Mouth terhadap Purchase Intention di Ttals Korean Barbeque Bandung en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015320141
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428066301
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI608#Ilmu Administrasi Bisnis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account