Pengaruh pajak ekspor dan faktor-faktor lain terhadap daya saing Crude Palm Oil (CPO) Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hendrani, Januarita
dc.contributor.author Wicaksono, Wido
dc.date.accessioned 2019-10-21T04:17:46Z
dc.date.available 2019-10-21T04:17:46Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp38066
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/9311
dc.description 23571 - FE en_US
dc.description.abstract Minyak sawit mentah (CPO) adalah salah satu komoditas ekspor utama Indonesia. Selain sebagai komoditas ekspor, CPO juga merupakan bahan baku penting dalam memproduksi minyak goreng. Untuk menjaga ketersediaan CPO domestik, pemerintah Indonesia memberlakukan kebijakan pajak ekspor sejak september 1994 dan berubahubah besarannya. Penerapan kebijakan ini untuk mengendalikan harga minyak goreng di domestik. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pajak ekspor dan faktor-faktor lain terhadap daya saing ekspor CPO Indonesia. Data yang digunakan berupa time series tahunan dari tahun 1995-2017 dan mengunakan revealed comparative advantage (RCA) untuk merepresentasikan daya saing ekspor. Metode yang digunakan adalah Ordinary Least Square (OLS). Hasilnya menunjukan bahwa pajak ekspor, nilai tukar, GDP growth dan harga CPO Internasional secara signifikan memengaruhi daya saing CPO Indonesia. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Minyak sawit mentah en_US
dc.subject pajak ekspor en_US
dc.subject daya saing en_US
dc.title Pengaruh pajak ekspor dan faktor-faktor lain terhadap daya saing Crude Palm Oil (CPO) Indonesia en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015110005
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0424015701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account