Studi laboratorium variasi campuran Slag baja dan Slag Feronikel terhadap penurunan kadar air, peningkatan nilai CBR, dan kuat tekan tanah : studi kasus Jalan Tol Bocimi STA. 19+125, Bogor

Show simple item record

dc.contributor.advisor Lestari, Anastasia Sri
dc.contributor.author Kurnaedi, William
dc.date.accessioned 2019-10-17T05:27:36Z
dc.date.available 2019-10-17T05:27:36Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp37998
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/9265
dc.description 6451 - FTS en_US
dc.description.abstract Tanah dasar pada proyek Jalan Tol Bocimi Sta. 19+125, Bogor, merupakan tanah vulkanik yang memiliki kadar air tanah alami lebih besar dari pada kadar air optimumnya. Sehingga menyebabkan tanah tidak dapat di kompaksi dan memiliki nilai CBR yang rendah. Oleh karena itu perlu dilakukan suatu upaya untuk memperbaiki sifat dari tanah tersebut. Pencampuran bahan kimia seperti slag perlu dilakukan untuk meningkatkan daya dukung dan memperbaiki sifat fisis dari tanah tersebut. Hal tersebut dikarenakan slag dinilai merupakan zat menyerupai semen tetapi lebih ramah lingkungan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penambahan slag berbagai variasi terhadap nilai kadar air, nilai CBR, dan nilai kuat tekan tanah. Variasi yang ada adalah penambahan slag baja dan slag feronikel sebanyak 5% dan 10% dari berat kering tanah. Pengujian yang dilakukan yaitu uji kadar air, uji berat isi, uji berat jenis, uji batas-batas atterberg (batas susut, batas plastis, batas cair, dan batas cair oven), uji saringan, uji hidrometer, uji kompaksi, uji CBR unsoaked dan soaked, uji kuat tekan bebas. Hasil dari penelitian ini diperoleh bahwa dengan adanya penambahan slag baja dan slag feronikel sebanyak 5% dan 10% menyebabkan penurunan kadar air, peningkatan nilai CBR soaked maupun unsoaked, dan peningkatan nilai kuat tekan dan kuat geser tanah. Dengan penambahan slag baja sebanyak 5% merupakan yang terefektif. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject tanah en_US
dc.subject perbaikan tanah en_US
dc.subject kompaksi en_US
dc.subject CBR en_US
dc.subject UCT en_US
dc.subject slag baja en_US
dc.subject slag feronikel en_US
dc.title Studi laboratorium variasi campuran Slag baja dan Slag Feronikel terhadap penurunan kadar air, peningkatan nilai CBR, dan kuat tekan tanah : studi kasus Jalan Tol Bocimi STA. 19+125, Bogor en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015410053
dc.identifier.nidn/nidk NIDK0424085701
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account