Studi eksperimental pengaruh limbah genting tanah liat bakar sebagai bahan pengganti sebagian agregat halus terhadap tingkat penyerapan air pada mortar

Show simple item record

dc.contributor.advisor Suryadi, Herry
dc.contributor.author Sugiharto, Ronaldo
dc.date.accessioned 2019-08-15T07:45:41Z
dc.date.available 2019-08-15T07:45:41Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp37234
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8802
dc.description 6361 - FTS en_US
dc.description.abstract Perkembangan konstruksi semakin pesat pada era modern saat ini. Maka kebutuhan pasir turut meningkat. Banyak dampak negatif yang timbul akibat pengerukan pasir di sungai secara berlebihan. Sehingga diperlukan material alternatif pengganti pasir untuk mengurangi penggunaan pasir secara berlebihan. Genting tanah liat adalah salah satu limbah yang umum dijumpai di proyek pembangunan, sehingga digunakan sebagai alternatif pengganti pasir pada penelitian ini. Untuk mengetahui pengaruhnya terhadap tingkat penyerapan air spesimen, dilakukan uji dengan tiga persentase subtitusi limbah genting tanah liat (0%, 15%, 30%). Pada pengujian di hari ke-28, didapatkan kuat tekan spesimen dengan subtitusi 0%, 15%, dan 30% sebesar 44,26 MPa ; 37,45 MPa ; dan 30,48 MPa. Pada pengujian porositas didapatkan hasil nilai porositas rata-rata dengan subtitusi 0%, 15%, dan 30% sebesar 21,78% ; 25,331% ; dan 25,418%. Pada pengujian sorptivity didapatkan nilai koefisien sorptivity dengan subtitusi 0%, 15%, dan 30% sebesar 0,00913 ; 0,0125 ; 0,0128 untuk initial absorption sedangkan 0,0021 ; 0,00393 ; 0,0046 untuk secondary absorption. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject mortar semen en_US
dc.subject limbah genting tanah liat en_US
dc.subject pasir en_US
dc.subject kuat tekan en_US
dc.subject porositas en_US
dc.subject sorptivity en_US
dc.title Studi eksperimental pengaruh limbah genting tanah liat bakar sebagai bahan pengganti sebagian agregat halus terhadap tingkat penyerapan air pada mortar en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015410107
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0416127802
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account