Analisis penerapan kebijakan tax amnesty Indonesia dalam merespons fenomena Panama Papers

Show simple item record

dc.contributor.advisor Apresian, Stanislaus Risadi
dc.contributor.author Affryna, Zalika Dwi
dc.date.accessioned 2019-08-02T07:14:29Z
dc.date.available 2019-08-02T07:14:29Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.other skp37790
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8491
dc.description 8707 - FISIP en_US
dc.description.abstract Semenjak kebocoran dokumen sebesar 2,6 TB—berisikan aktivitas offshore investment yang dilakukan dalam firma hukum Mossack Fonseca—dipublikasikan kepada seluruh dunia, berbagai negara mencoba untuk menindaklanjutinya dengan cara yang beragam. Indonesia yakin bahwa mengimplementasikan kebijakan tax amnesty merupakan cara efektif guna meminimalisir dampak berkesinambungan dari fenomena yang disebut sebagai Panama Papers, sekaligus mereformasi sistem perpajakan yang dipercayai masih terdapat kelemahan. Maka, penelitian ini bertujuan untuk menganalisis proses dan hasil upaya pemerintah Indonesia untuk menerapkan kebijakan tax amnesty guna merespons fenomena Panama Papers, beiringan dengan pertanyaan penelitian yaitu, apa dampak Panama Papers terhadap sektor pajak Indonesia dan bagaimana Indonesia menyikapinya melalui kebijakan tax amnesty? Dalam menjawab pertanyaan penelitian tersebut, penulis akan menggunakan teori Realisme Neo-Klasik dengan metode penelitian kualititatif melalui studi dokumen. Pada akhirnya, penulis menemukan bahwa Panama Papers membuahkan tingkat penghindaran pajak yang besar dikarenakan tidak sedikit masyarakat Indonesia yang melakukan aktivitas offshore sehingga menghambat proses penerimaan pajak. Hal ini menghasilkan ratifikasi kebijakan tax amnesty oleh DPR. Tekanan dari berbagai pihak mengakibatkan hasil kebijakan tax amnesty yang kurang dari ekspektasi. Namun, terlepas dari semua itu tax amnesty Indonesia merupakan yang terbaik sepanjang masa dan sukses dalam menyikapi Panama Papers. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Panama Papers en_US
dc.subject Tax Amnesty en_US
dc.subject offshore investment en_US
dc.subject pajak en_US
dc.title Analisis penerapan kebijakan tax amnesty Indonesia dalam merespons fenomena Panama Papers en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2015330164
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0409048801
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI609#Ilmu Hubungan Internasional


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account