Nation Branding dalam diplomasi budaya Perancis di Indonesia melalui Institut Francais d'Indonesie (IFI)

Show simple item record

dc.contributor.advisor Indro, P.Y. Nur
dc.contributor.author Syahardianto, Aryo Bagas
dc.date.accessioned 2019-08-02T02:04:32Z
dc.date.available 2019-08-02T02:04:32Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp37082
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8462
dc.description 8486 - FISIP en_US
dc.description.abstract Globalisasi telah menyebabkan terbentuknya pola baru dalam kerjasama dan diplomasi. Budaya menjadi salah satu fokus dan instrumen yang memiliki pengaruh besar dalam kerjasama dunia internasional sebagai isu non klasiskal. Dalam membentuk kepercayaan dalam kerjasama antar-negara, diperlukan citra di dunia internasional. Perancis merupakan salah satu negara yang mengedepankan diplomasi dan identitas negaranya melalui kebudayaan. Pembentukan citra negara, dapat terbentuk dari brand yang diciptakan negaranya sendiri yang dapat terbentuk melalui Nation Branding. Indonesia merupakan salah satu negara yang menjalin kerjasama dengan Perancis melalui Institut Français d’Indonésie (IFI). Penelitian ini dimulai dari perumusan masalah yang terbentuk menjadi “Bagaimana Nation Branding Perancis di Indonesia terjadi melalui IFI”. Penelitian menjelaskan terjadinya Nation Branding Perancis di Indonesia melalui IFI, dimana IFI merupakan salah satu instrumen Perancis dalam diplomasi budaya negaranya kepada Indonesia. Untuk menjawab perumusan masalah dan menganalisis penelitian ini, penulis akan menggunakan konsep National Identity dalam Nation Branding oleh Keith Dinnie dan diplomasi budaya oleh Nadia von Maltzahn. Konsep ini menjawab perumusan masalah yang menyimpulkan terjadinya Nation Branding Perancis di Indonesia dalam diplomasi budaya melalui IFI. Telah disimpulkan melalui penelitian ini terjadinya Nation Branding Perancis di Indonesia melalui festival Le Printemps Francais, Sinema Perancis, program pendidikan, beasiswa dan juga bahasa Perancis yang digelar oleh IFI sebagai bentuk diplomasi budaya Perancis en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Nation Branding en_US
dc.subject Perancis en_US
dc.subject Indonesia en_US
dc.subject IFI en_US
dc.subject Diplomasi en_US
dc.subject Kebudayaan en_US
dc.title Nation Branding dalam diplomasi budaya Perancis di Indonesia melalui Institut Francais d'Indonesie (IFI) en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014330141
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI609#Ilmu Hubungan Internasional


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account