Ekspor-impor antara Indonesia dan Republik Rakyat Tiongkok pasca devaluasi Yuan tahun 2015

Show simple item record

dc.contributor.advisor Apresian, Stanislaus Risadi
dc.contributor.author Gunawan, Elizabeth
dc.date.accessioned 2019-08-01T07:18:40Z
dc.date.available 2019-08-01T07:18:40Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp37102
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8379
dc.description 8506 - FISIP en_US
dc.description.abstract Pergerakan perekonomian Republik Rakyat Tiongkok (RRT) sebagai negara dengan perekonomian terbesar kedua di dunia memiliki dampak terhadap perekonomian negara-negara lain, khususnya Indonesia. Berdasarkan data dari BPS, pada tahun 2012, RRT merupakan mitra dagang terbesar Indonesia sebagai negara tujuan ekspor terbesar sekaligus importir terbesar bagi Indonesia. Akan tetapi, sejak tahun 2012 hingga tahun 2015, RRT mengalami pelemahan perekonomian. Pelemahan perekonomian tersebut membuat PBOC (People’s Bank of China) mendevaluasi nilai yuan pada 11, 12, dan 13 Agustus 2015. Hal tersebut dilakukan untuk meningkatkan daya saing ekspor RRT agar perekonomian RRT yang melemah dapat meningkat kembali. Hal tersebut sejalan dengan penelitian skripsi ini yang didasari oleh pertanyaan penelitian “Bagaimana hubungan dagang antara Indonesia dan RRT pasca devaluasi yuan tahun 2015?” Penelitian ini juga menggunakan metode kualitatif dengan struktur kerangka pemikiran yang akan dilandaskan melalui aplikasi beberapa teori dan konsep seperti, neo-merkantilisme; sistem moneter internasional; nilai tukar mata uang; devaluasi dan ekspor-impor. Berdasarkan analisa yang dilakukan oleh penulis, penulis menemukan korelasi bahwa devaluasi yuan pada 2015 memberikan dampak bagi hubungan dagang ekspor-impor antara Indonesia dan RRT melalui penguatan nilai dolar AS yang membuat harga barang RRT menjadi semakin murah. Di mana, hal tersebut juga memengaruhi kenaikan neraca perdagangan antara kedua negara di tahun 2016 juga tahun 2017 yang didominasi oleh impor Indonesia dari RRT. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Devaluasi Yuan en_US
dc.subject Indonesia en_US
dc.subject Republik Rakyat Tiongkok (RRT). en_US
dc.title Ekspor-impor antara Indonesia dan Republik Rakyat Tiongkok pasca devaluasi Yuan tahun 2015 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014330059
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0409048801
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI609#Ilmu Hubungan Internasional


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account