Analisis laporan keuangan dan Z-Core Altman untuk menilai potensi kepailitan PT. Grahamas Citrawisata Tbk

Show simple item record

dc.contributor.advisor Gomulia, Budiana
dc.contributor.author Senjaya, Janice Levina
dc.date.accessioned 2019-06-26T02:49:54Z
dc.date.available 2019-06-26T02:49:54Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp37363
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/8256
dc.description 23399 - FE en_US
dc.description.abstract Persaingan bisnis yang ketat seiring dengan perkembangan ekonomi dan teknologi mengakibatkan adanya tuntutan bagi perusahaan untuk terus mengembangkan inovasi, memperbaiki kinerjanya, dan melakukan perluasan usaha agar dapat terus bertahan dan bersaing. Perusahaan yang tidak mampu bersaing lambat laun akan tergusur dari lingkungan industrinya dan akan mengalami kebangkrutan. Kegagalan suatu perusahaan biasanya diawali dengan kesulitan keuangan (financial distress). Prediksi tentang kondisi keuangan perusahaan, yang berkaitan dengan kepailitan, merupakan informasi penting bagi pemangku kepentingan (stakeholders), yakni kreditor, investor, otoritas pembuat peraturan, auditor, dan manajemen. Berdasarkan uraian di atas, tujuan dari penyusunan skripsi “Analisis Laporan Keuangan Dan Z-Score Altman Untuk Menilai Potensi Kepailitan PT Grahamas Citrawisata Tbk” ini adalah : (1) untuk mengetahui kinerja keuangan PT Grahamas Citrawisata Tbk tahun 2015-2016, dan (2) untuk mengetahui prediksi kepailitan PT Grahamas Citrawisata Tbk tahun 2016 menggunakan model Altman Z-Score. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder yang berupa laporan keuangan PT. Grahamas Citrawisata Tbk. Berdasarkan penelitian, didapat bahwa seluruh rasio keuangan yang diperhatikan di dalam penelitian menunjukkan bahwa perusahaan sedang berada dalam masalah keuangan, dimana perusahaan tidak dapat menghasilkan pendapatan yang cukup. Saran yang diberikan kepada pihak perusahaan adalah: mencari dan mendapatkan investor untuk berinvestasi pada perusahaan, serta menekan dan meminimalisir biaya pengeluaran. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.title Analisis laporan keuangan dan Z-Core Altman untuk menilai potensi kepailitan PT. Grahamas Citrawisata Tbk en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014120136
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0412046302
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account