Studi eksperimental efek Masterlife CI 30 pada setting time dan kuat tekan beton slag geopolimer

Show simple item record

dc.contributor.advisor Lauw Giok Swan, Cecilia
dc.contributor.author Robby
dc.date.accessioned 2018-09-06T07:59:45Z
dc.date.available 2018-09-06T07:59:45Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp36092
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/6829
dc.description 6260 - FTS en_US
dc.description.abstract Beton geopolimer merupakan solusi dari efek buruk produksi semen sebagai bahan pembuatan beton biasa. Namun karakteristik material dari beton geopolimer yang berbeda-beda kandungannya, menyebabkan belum ada standar rasio yang pasti untuk pembuatan beton geopolimer tersebut. Proses pembuatan beton geopolimer dimulai dengan pembuatan alkali activated material baru memasuki tahap pembentukan beton geopolimer. Pada studi ini dikaji tentang bagaimana proses pembuatan alkali activated material dan rasio komposisi beton geopolimer yang cukup baik antara bahan pengikat slag, agregat kasar dan agregat halus, air, set aktivator NAOH dan Na2SiO3, bahan tambahan CaO serta Kaolin dan set akselerator Masterlife CI 30. Metode pengujian pada penelitian ini adalah dengan mengukur hasil uji kuat tekan benda uji berbentuk silinder berdiameter 10 cm dan tinggi 20 cm, dengan menggunakan compression testing machine. Studi ini juga mengkaji pengaruh jumlah bahan set akselerator Masterlife CI 30 yang digunakan pada pembuatan beton geopolimer terhadap kuat tekan serta waktu setting dari benda uji berbentuk silinder. Kesimpulan utama dari penelitian ini adalah didapatnya rasio yang cukup baik namun belum sempurna untuk beton geopolimer dengan bahan pengikat ground granulated blast furnace slag, juga metode pengecoran beton geopolimer yang menghasilkan workability dan perkerasan yang baik serta semakin banyak Masterlife CI 30 menyebabkan nilai kuat tekan beton meningkat dan waktu settingnya juga semakin cepat. en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Beton en_US
dc.subject geopolimer en_US
dc.subject slag en_US
dc.subject set akselerator en_US
dc.subject set aktivator en_US
dc.title Studi eksperimental efek Masterlife CI 30 pada setting time dan kuat tekan beton slag geopolimer en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014410138
dc.identifier.nidn/nidk NIDK8898830017
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account