Perbaikan sistem Customer Relationship Management di CV. Lombok Abadi

Show simple item record

dc.contributor.advisor Kornarius, Yoke Pribadi
dc.contributor.author Ventana, Rivan Okkyvianus
dc.date.accessioned 2018-05-04T08:10:40Z
dc.date.available 2018-05-04T08:10:40Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp35182
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/5792
dc.description 7973 - FISIP en_US
dc.description.abstract CV. Lombok Abadi berdiri sejak tahun 1985 dan berlokasi di Bandung, Jawa Barat. CV. Lombok Abadi menjadi distributor resmi di Kota Bandung untuk merk kertas Bola Dunia. Untuk menjaga hubungan dengan pelanggannya, CV. Lombok Abadi melakukan beberapa cara, salah satunya adalah adanya perbedaan untuk pemberian harga dan layanan ke setiap pelanggannya. Namun permasalahan yang terjadi adalah setiap pemberian harga dan layanan ke setiap pelanggan, belum memiliki standar. Selain itu permasalahan lainnya adalah masih kurang terintegrasinya data dari setiap divisi yang ada di CV. Lombok Abadi. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif analitis dan menggunakan teknik pengumpulan data dengan cara wawancara dan studi kepustakaan. Sedangkan untuk teknik analisa data yang digunakan untuk membantu dalam perbaikan sistem Customer Relationship Management (CRM) adalah MIT 90’s Framework, tujuannya adalah agar dapat mengetahui permasalahan yang ada di dalam dan luar perusahaan, sehingga dapat menentukan teknologi yang sesuai dan cocok dengan permasalahan tersebut. Untuk membantu dalam membuat detail rancangan sistem maka digunakan Business Process Model and Nation. Hasil dari penelitian ini adalah perbaikan sistem CRM yang disusulkan kepada pihak CV. Lombok Abadi untuk dapat memberikan harga dan layanan barang dengan kategori pelanggan yang telah ditentukan dan memiliki standar. Selain itu beberapa data di perusahaan terutama data barang dan data pelanggan menjadi dapat diakses langsung untuk setiap divisi di perusahaan. Dengan adanya perbaikan sistem CRM ini diharapkan hubungan antara pelanggan dengan CV. Lombok Abadi menjadi lebih terjaga. en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.title Perbaikan sistem Customer Relationship Management di CV. Lombok Abadi en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2013320061
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0421128401
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI608#Ilmu Administrasi Bisnis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account