Kajian biaya dan sifat fisis beton berdasarkan variasi penggunaan material dan mix design

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hidayat, Felix
dc.contributor.advisor Wimala, Mia
dc.contributor.author Dharmady, Angelia
dc.date.accessioned 2018-04-19T03:59:37Z
dc.date.available 2018-04-19T03:59:37Z
dc.date.issued 2018
dc.identifier.other skp35306
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/5543
dc.description 6161 - FTS en_US
dc.description.abstract Beton merupakan material yang paling banyak digunakan pada pembangunan sekarang ini terutama untuk pembangunan rumah sederhana. Kualitas beton dipengaruhi oleh banyak faktor yang salah satunya adalah material dan metode pencampuran. Pada penelitian ini, ditinjau 3 variabel yaitu semen, pasir, dan metode pencampuran beton. Semen yang digunakan yaitu semen merek X dan semen merek Y. Pasir yang digunakan yaitu Pasir Galunggung dan Pasir Cimalaka. Metode yang dibandingkan yaitu metode SNI 7656:2012 yang dikoreksi dengan ACI 211.7R-2015 dan metode perbandingan volume. Dari penelitian, didapat bahwa material tidak berpengaruh terhadap hasil kuat tekan, namun metode pencampuran beton berpengaruh terhadap kuat tekan beton. Pengecoran dengan metode SNI menghasilkan beton dengan kuat tekan lebih baik daripada metode perbandingan volume. Selain itu, nilai workability pada metode perbandingan volume tidak seragam dibandingkan dengan metode SNI karena belum adanya standar yang mengatur kadar air yang digunakan. Dari segi harga, walaupun perbedaan harga Pasir Galunggung dan Pasir Cimalaka mencapai 29% sedangkan perbedaan harga Semen merek X dan Semen merek Y hanya 27,1%, tetapi jumlah semen lebih menentukan yang membuat suatu harga beton menjadi lebih mahal. Pengecoran dengan metode perbandingan volume jauh lebih mahal dibandingkan dengan metode SNI dan untuk seluruh metode, beton yang paling mahal adalah campuran beton yang menggunakan Pasir Galunggung dan Semen merek Y, sedangkan yang paling murah adalah campuran beton yang menggunakan Pasir Cimalaka dan Semen merek X. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Pasir Galunggung en_US
dc.subject Pasir Cimalaka en_US
dc.subject metode perbandingan volume en_US
dc.subject kuat tekan en_US
dc.subject harga en_US
dc.title Kajian biaya dan sifat fisis beton berdasarkan variasi penggunaan material dan mix design en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2014410145
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0427028205
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0412017609
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account