Analisis aktor dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah di Kota Bandung

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rachmawati, Tutik
dc.contributor.author Rinaldi, Irham Prima
dc.date.accessioned 2018-02-13T08:31:20Z
dc.date.available 2018-02-13T08:31:20Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp35074
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/5275
dc.description 7867 - FISIP en_US
dc.description.abstract Sistem pengadaan barang dan jasa berperan penting bagi pemerintah untuk menjalankan fungsi pemerintahanya, karena barang dan jasa dapat menunjang optimalisasi kerja instansi pemerintah. Berdasarkan data menunjukan bahwa masih terdapat korupsi dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah kota Bandung. Pada dasarnya setiap pemerintahan harus menerapkan prinsip – prinsip pengadaan barang dan jasa secara efektif, efisien, transparan, terbuka, bersaing, adil, dan akuntabel. Dalam hal ini Jorge Lynch menyatakan bahwa perlu adanya indentifikasi aktor untuk melakukan pengadaan barang dan jasa pemerintah. Sehingga perlu dilakukan analisis aktor – aktor dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah kota Bandung. Hal tersebut diperkuat oleh Stephen Biggs dan Harriet Matsaert bahwa hubungan para aktor dapat mempengaruhi proses pengadaan barang dan jasa pemerintah. Oleh karena itu perlu diadakan suatu penelitian kualitatif dengan menggunakan desain actor oriented tools pada pengadaan barang dan jasa di Kota bandung. Hasil penelitian ini menyatakan bahwa belum teridentifikasi dengan jelas aktor – aktor dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah kota Bandung, tetapi sudah terjadi hubungan antar aktor dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah kota Bandung. Kata kunci: en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Aktor en_US
dc.subject Hubungan en_US
dc.subject Pengadaan en_US
dc.title Analisis aktor dalam pengadaan barang dan jasa pemerintah di Kota Bandung en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2013310012
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0403037702
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI607#Ilmu Administrasi Publik


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account