Evaluasi pola operasi Waduk Jatiluhur

Show simple item record

dc.contributor.advisor Yudianto, Doddi
dc.contributor.advisor Rusli, Steven Reinaldo
dc.contributor.author Cahyono, Christian
dc.date.accessioned 2017-08-30T07:31:00Z
dc.date.available 2017-08-30T07:31:00Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp34320
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/3194
dc.description 6089 - FTS en_US
dc.description.abstract Permasalahan yang terjadi terkait penggunaan air adalah ketidakseimbangan antara persediaan air dan permintaan air. Untuk mengatasi masalah tersebut dibuatlah infrastruktur yaitu sebuah bendungan. Pada bendungan terdapat kolam yang disebut waduk berguna untuk menampung air. Fungsi waduk bukan hanya untuk menyimpan persediaan air melainkan juga untuk pengendalian banjir. Fungsi kontradiktif ini mengakibatkan perlunya sebuah pola operasi waduk yang baik. Salah satu waduk tersebut adalah Waduk Jatiluhur. Pola operasi Waduk Jatiluhur yang di evaluasi adalah tahun 2003-2015. Dari hasil evaluasi pola operasi yang ditentukan memiliki tingkat keberhasilan 38,46%. Kegagalan pola operasi yang ditentukan memiliki 2 sebab utama yaitu pola operasi tahun kering berada di atas pola observasi dan terjadinya limpasan. Untuk mengatasi limpasan yang terjadi perlu dilakukan pembuangan air di awal tahun sampai setinggi elevasi pola operasi tahun basah sebelumnya. Apabila terjadi peningkatan kebutuhan, berdasarkan evaluasi pada tahun normal, peningkatan tersebut dapat terpenuhi. en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Pola operasi waduk en_US
dc.subject Kegagalan Pola Operasi en_US
dc.subject Peningkatan Kebutuhan en_US
dc.title Evaluasi pola operasi Waduk Jatiluhur en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2013410145
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0419077701
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0402079102
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account