Analisis strategi inovasi pada produk Respiro di Bandung

Show simple item record

dc.contributor.advisor Gunawan, Theresia
dc.contributor.author Kelvianto, Ady
dc.date.accessioned 2017-06-07T07:54:37Z
dc.date.available 2017-06-07T07:54:37Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.other skp33936
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/2127
dc.description 7745 - FISIP en_US
dc.description.abstract Melihat perkembangan kendaraan khususnya roda dua yang terus meningkat setiap tahunnya di Indonesia pada era modern saat ini menyebabkan meningkat pula permintaan akan kebutuhan produk-produk kendaraan bermotor. Hal ini menimbulkan persaingan antar perusahaan menjadi semakin kompetitif dalam menciptakan produk inovatif. Oleh sebab itu dibutuhkan nilai lebih pada produk melalui sebuah strategi inovasi yang dikembangkan dan diterapkan oleh suatu perusahaan. Selain itu perusahaan beradaptasi dengan kondisi lingkungan interan dan eksternal perusahaan agar strategi yang diciptakan dapat efektif dan efisien sehingga sesuai dengan tujuan utama suatu perusahaan. Berdasarkan latar belakang diatas, penelitian ini bertujuan untuk : (1) menganalisis faktor-faktor lingkungan internal dan eksternal Respiro dalam memperoleh SWOT Respiro; (2) Mengetahui Posisi Inovasi Produk sebagai sebuah strategi bagi Respiro untuk mengungguli kompetitornya. Dalam pembahasannya peneliti menggunakan teknik Penelitian Deskriptif melalui pendekatan metode kualitatif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara melakukan wawancara dan bantuan studi dokumentasi. Peneliti juga dalam melakukan teknik analisis data dengan bantuan Analisis Matriks SWOT dan Analisis Competitive Profil Matriks. Hasil penelitian yang dilakukan peneliti memperoleh strategi yang digunakan Respiro adalaha Strategi SO (strengths-opportunities) di mana kekuatan Respiro yaitu memiliki produk diferensiasi terutaman pada inovasi produk. Berdasarkan hasil penelitian melalui CPM nilai terbobot pada inovasi produk Respiro berada di angka 3,3 dimana dari nilai tersebut mengindikasikan inovasi produk Respiro berada di posisi puncak atau mendominasi pasar. en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Analisis Strategi, Strategi Inovasi dan Strategi Pengembangan Bisnis Manufaktur en_US
dc.title Analisis strategi inovasi pada produk Respiro di Bandung en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2012320113
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410087801
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI608#Ilmu Administrasi Bisnis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account