Pengaruh Perceived Usefulness dan Perceived Ease of Use terhadap attitude towards using pada E-Wallet OVO

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hasyim, Irsanti
dc.contributor.author Sutjiatno, Albert Fedor
dc.date.accessioned 2024-10-30T04:27:03Z
dc.date.available 2024-10-30T04:27:03Z
dc.date.issued 2024
dc.identifier.other skp46447
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/19250
dc.description 46266 - FE en_US
dc.description.abstract Dalam perkembangan teknologi jaman sekarang banyak sekali penemuan penemuan baru yang mempermudah kehidupan kita sehari-hari. Salah satu penemuan yang didapati adalah E-Wallet atau dompet digital. Kegunaan E-wallet yang muncul ini mempermudah para pengguna nya dalam menabung dan juga melakukan transaksi. Kemudahan penggunaan e-wallet mempermudah pengguna nya untuk tidak menggunakan duit cash secara fisik atau dapat dikatakan cashless. Pada saat ini banyak e-wallet yang bermunculan dalam Masyarakat, salah satu nya adalah OVO. OVO merupakan e-wallet yang pertama kali muncul pada tahun 2017 dan semenjak itu selalu membantu kemudahan pengguna nya dari segi transaksi atau menyimpan uang. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah manfaat yang diberikan oleh e-wallet OVO (perceived usefulness) dan juga kemudahan penggunaan aplikasi e-wallet OVO (perceived ease of use) berpengaruh terhadap sikap terhadap pengguna (attitude toward using) dalam menggunakan e-wallet OVO. Dalam penelitian menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada 100 responden yang berumur 17-65 tahun dan menggunakan e-wallet. Penelitian ini merupakan explanatory research dan penelitian ini bersifat kuantitatif dengan pengambilan data sampel menggunakan convenience sampling. Pengolahan data yang dibantu dengan SPSS dalam mengetahui variabel-variabel dependen (perceived usefulness dan juga perceived ease of use) berpengaruh terhadap variabel independen (attitude towards using). Peneliti melakukan uji f dan juga uji t, dimana uji f mengatakan bahwa perceived usefulness dan perceived ease of use memiliki berpengaruh secara simultan terhadap attitude towards using sedangkan uji t menghasilkan bahwa setiap variabel perceived usefulness dan juga perceived ease of use berpengaruh positif terhadap attitude towards using. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject SALES PROMOTION en_US
dc.subject PERCEIVED USEFULNESS en_US
dc.subject PERCEIVED EASE OF USE en_US
dc.subject REPURCHASE INTENTION en_US
dc.subject ATTITUDE TOWARDS USING en_US
dc.title Pengaruh Perceived Usefulness dan Perceived Ease of Use terhadap attitude towards using pada E-Wallet OVO en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6031801200
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0423068903
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account