Perilaku angkur terhadap stabilitas lereng pada galian dalam Jalan Tol Cisumdawu

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rahardjo, Paulus Pramono
dc.contributor.author Koris, Bryant Ferdinand
dc.date.accessioned 2024-10-14T07:08:01Z
dc.date.available 2024-10-14T07:08:01Z
dc.date.issued 2024
dc.identifier.other skp46237
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/18973
dc.description 7109 - FTS en_US
dc.description.abstract Lereng Bojongtotor merupakan lereng buatan yang dibuat agar Jalan Tol Cisumdawu dapat dibangun. Pada Jalan Tol Cisumdawu STA 20 terdapat sebuah bukit yang menghalangi area rencana pembangunan jalan tol tersebut, maka galian dalam perlu dilakukan. Namun, hal ini menimbulkan masalah longsor yang disebabkan oleh lereng galian yang tidak stabil. Galian tanah mengakibatkan tanah lereng kehilangan tegangan keliling sehingga diperlukan perkuatan lereng menggunakan angkur tanah demi mengembalikan tegangan keliling tanah yang hilang akibat galian dalam. Studi yang dilakukan merupakan melakukan analisis balik dan memodelkan perkuatan lereng menggunakan angkur tanah. Analisis balik merupakan cara untuk mengkaji sebuah longsoran untuk mendapatkan parameter tahanan geser residual tanah. Kemudian dengan inklinometer yang sudah terpasang dapat ditentukan lokasi bidang gelincir, sesuai dengan hasil data inclinometer. Pada analisis balik didapatkan hasil Faktor Keamanan (FK) adalah 1,09 dengan Sudut Geser Residual ("!) adalah 14° dan setelah diberikan perkuatan lereng FK meningkat menjadi 1,303. Dilihat dari hasil analisis dapat disimpulkan bahwa analisis balik merupakan metode yang cukup baik untuk mengkaji longsoran pada lereng dan angkur tanah merupakan pilihan yang tepat untuk penanganan jangka pendek longsoran akibat galian dalam. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject METODE ELEMEN HINGGA en_US
dc.subject GALIAN DALAM en_US
dc.subject ANGKUR TANAH en_US
dc.subject ANALISIS BALIK en_US
dc.subject LONGSORAN LERENG en_US
dc.title Perilaku angkur terhadap stabilitas lereng pada galian dalam Jalan Tol Cisumdawu en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6102001075
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0415015402
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account