Pengembangan aksi ambisius NATO sebagai Aliansi Politik – Militer terhadap perubahan iklim sebagai isu ancaman keamanan global

Show simple item record

dc.contributor.advisor Wati, Vrameswari Omega
dc.contributor.author Noviyanti, Deby
dc.date.accessioned 2024-08-20T08:30:37Z
dc.date.available 2024-08-20T08:30:37Z
dc.date.issued 2024
dc.identifier.other skp45666
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/18349
dc.description 10521 - FISIP en_US
dc.description.abstract Penelitian ini menunjukkan bahwa NATO sebagai aliansi politik – militer terkemuka telah mengakui dan merespons perubahan iklim sebagai ancaman yang serius terhadap keamanan global. Dengan fokus pada periode tahun 2021-2023, penelitian ini mengeksplorasi implementasi kebijakan dan agenda NATO "Climate Change and Security Action Plan" sebagai upaya ambisius aliansi dalam mengatasi dampak perubahan iklim dari sudut pandang dan praktik-praktik kerja militer. Tujuan dari penelitian ini sendiri adalah untuk membuktikan bahwa NATO sebagai penyumbang terbesar dari pembelanjaan atau pengeluaran militer (military expenditure) secara global ikut bertanggung dalam permasalahan iklim. Ini menjadi penting karena NATO secara tidak langsung meningkatkan emisi gas rumah kaca global dalam konsumsi bahan bakar fosil yang signifikan dalam setiap operasional dan infrastruktur militer yang digunakannya. Maka dari itu, penelitian ini membentuk suatu rumusan masalah yang didasari oleh pertanyaan penelitian, “Bagaimana NATO sebagai aliansi politik – militer mengembangkan aksi ambisius terhadap perubahan iklim sebagai isu ancaman keamanan global?”. Dengan menggunakan pendekatan kerangka kerja "the Greening of the U.S. Military" untuk menjawab pertanyaan tersebut, penelitian ini menyoroti hubungan timbal balik antara aktivitas militer NATO dan perubahan iklim, serta menekankan pentingnya integrasi pendekatan lingkungan dalam kebijakan dan agenda aliansi terhadap keamanan global. Berdasarkan hal tersebut, penelitian ini menemukan bahwa kesadaran kolektif mendorong aliansi untuk memimpin aksi iklim dalam meningkatkan pemahaman dan kesadaran Sekutu terhadap ancaman keamanan iklim, mengadaptasi praktik-praktik militer untuk mengurangi dampak lingkungan, berkontribusi pada mitigasi perubahan iklim, hingga memperluas prinsip-prinsip inisiatif perlindungan lingkungan terhadap keamanan global. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject PERUBAHAN IKLIM en_US
dc.subject LINGKUNGAN en_US
dc.subject MILITER en_US
dc.subject ANCAMAN en_US
dc.subject CCSAP en_US
dc.subject KEAMANAN GLOBAL en_US
dc.title Pengembangan aksi ambisius NATO sebagai Aliansi Politik – Militer terhadap perubahan iklim sebagai isu ancaman keamanan global en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6092001199
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0423069201
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI609#Ilmu Hubungan Internasional


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account