Usulan upaya peningkatan niat beli secara daring untuk Orchid 8 Bakery

Show simple item record

dc.contributor.advisor Loice, Romy
dc.contributor.author Sonia, Esther
dc.date.accessioned 2024-07-27T04:04:00Z
dc.date.available 2024-07-27T04:04:00Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skp45176
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/17953
dc.description 6426 - FTI en_US
dc.description.abstract Orchid 8 Bakery merupakan toko kue daring yang berada di Bandung dan menjual produk dessert seperti roti, kue kering, dan lapis legit. Orchid 8 Bakery melakukan penjualan dengan hanya menggunakan aplikasi Instagram. Berdasarkan survey awal yang telah dilakukan, dapat dikatakan bahwa 78.6% responden tidak memiliki minat untuk membeli produk Orchid 8 Bakery. Maka dilakukan penelitian terkait usulan upaya peningkatan niat beli secara daring untuk Orchid 8 Bakery. Model penelitian yang digunakan adalah model penelitian terdahulu yang telah disesuaikan dengan objek penelitian dan variabel pada penelitian ini adalah product, e-trust, social factors, online store image, social media marketing, dan viral marketing. Penyebaran kuesioner dilakukan untuk menguji 6 hipotesis dan didapatkan sebanyak 122 responden. Pengolahan data dilakukan menggunakan PLSSEM dan kesimpulannya adalah variabel yang mempengaruhi niat beli daring adalah product dan social factors. Hasil pengujian model menunjukkan bahwa 48.9% niat beli daring dipengaruhi oleh variabel product dan social factors. Perbaikan dilakukan dengan memberikan usulan dengan mengganti packaging roti, menjual produk yang sama untuk setiap seasonnya dengan dekorasi yang berbeda mengikuti season, melakukan bundling untuk hampers, melakukan diskon harga dengan early bird price untuk produk hampers, dan memanfaatkan fitur highlight pada Instagram untuk menunjukkan feedback dari para customer. Berdasarkan usulan tersebut, problem owner menerima seluruh usulan tersebut. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri - UNPAR en_US
dc.title Usulan upaya peningkatan niat beli secara daring untuk Orchid 8 Bakery en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6131901126
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0418048102
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI613#Teknik Industri


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account