Usulan perancangan sistem informasi pada CV. Bestemate Indonesia dengan menggunakan metode System Development Life Cycle (SDLC)

Show simple item record

dc.contributor.advisor Sandy, Ignatius A.
dc.contributor.author Soebrata, Michael Fabian
dc.date.accessioned 2024-07-16T02:07:18Z
dc.date.available 2024-07-16T02:07:18Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skp44998
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/17709
dc.description 6340 - FTI en_US
dc.description.abstract CV Bestemate Indonesia merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa yang bertugas untuk melakukan estimasi biaya konstruksi rumah dari perusahaan X yang berdomisili di Australia. Terdapat empat area bisnis yang berfungsi untuk menjalankan proses bisnis perusahaan yaitu penerimaan order, drafter, quality control, dan pengiriman order. Pada saat ini perusahaan memiliki masalah yang harus dihadapi pada salah satu area bisnis perusahaan yaitu bagian drafter. Masalah yang terjadi pada bagian drafter terjadi pada proses mengambil job di mana para drafter sering mendapatkan job dengan tingkat kesulitan tinggi dan kecurangan dengan mengembalikan job yang telah diambil tanpa adanya izin dari manajer. Selain itu masalah pada area bisnis drafter juga terjadi pada proses bisnis mengerjakan job di mana turnover time atau batas waktu untuk mengerjakan job masih tinggi dikarenakan banyaknya revisi job yang dilakukan dan sistem pengerjaan job yang tidak efisien. Hal ini cenderung menyebabkan kerugian waktu, kepercayaan dari perusahaan X dan biaya bagi CV Bestemate Indonesia. Berdasarkan masalah yang dihadapi maka perusahaan memerlukan sistem informasi yang dapat mengatasi permasalahan yang dialami oleh perusahaan. Maka dari itu akan dilakukan perancangan sistem informasi dengan menggunakan System Development Life Cycle (SDLC) yang memiliki empat tahap. Tahap perencanaan akan dilakukan identifikasi masalah proses bisnis perusahaan. Tahap analisis akan membuat usulan, fitur, dan analisis dari masalah yang ada. Tahap perancangan akan dilakukan persiapan pembuatan usulan proses bisnis, Data Flow Diagram (DFD), pembuatan basis data menggunakan metode Design Database by Activity (DDA), Tahap implementasi akan membuat user interface dan sistem operasional prosedur (SOP). en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknologi Industri - UNPAR en_US
dc.title Usulan perancangan sistem informasi pada CV. Bestemate Indonesia dengan menggunakan metode System Development Life Cycle (SDLC) en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2016610115
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0417086803
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI613#Teknik Industri


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account