Identifikasi Beban Administratif (Administrative Burden) dalam pelayanan publik birokrasi dengan kepercayaan yang rendah (Low Trust Bureaucracy) di Kota Bandung

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rachmawati, Tutik
dc.contributor.author Carissa, Maria Felixa Abigail
dc.date.accessioned 2024-07-11T09:17:10Z
dc.date.available 2024-07-11T09:17:10Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp44933
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/17604
dc.description 10351 - FISIP en_US
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Beban Administratif (Administrative Burden) penyandang disabilitas dalam mengakses pelayanan publik. Bentuk-bentuk Beban Administratif (Administrative Burden) dianalisis dengan melihat karakter dari birokrasi dengan kepercayaan publik yang rendah (Low Trust Bureaucracy) yang dirasakan dan dialami oleh penyandang disabilitas pada saat sedang mengakses pelayanan publik. Metode kualitatif deskriptif menjadi pilihan peneliti di dalam penelitian ini. Penggunaan metode penelitian ini untuk memperoleh jawaban dari hasil analisis mengenai Bentuk-bentuk Beban Administratif (Administrative Burden) yang dialami dan dirasakan oleh penyandang disabilitas. Metode pengumpulan data penelitian ini adalah dengan wawancara kepada tujuh responden disabilitas yang pernah mengakses pelayanan publik. Penelitian ini menganalisis temuan yang tercantum pada Bab IV dengan cara deskriptif yang bertujuan untuk mendapatkan jawaban secara jelas dan rinci mengenai objek penelitian. Pemeriksaan validitas data pada penelitian ini dengan teknik triangulasi sumber data. Hasil temuan pada penelitian ini adalah bahwa peneliti menemukan satu bentuk beban administratif dan beban administratif baru yaitu Compliance costs/Beban kepatuhan yang muncul pada karakter Ketidakjelasan Prosedur Pelayanan (Opacity), Learning costs/Beban pembelajaran dan Compliance costs/Beban kepatuhan pada Karakter Kelambanan Layanan (Inaction) dan ketidakmunculan Learning costs/Beban pembelajaran pada karakter Penundaan pelayanan (Delays) dan Ketidakwajaran Pelayanan (Unreasonableness) en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject PENYANDANG DISABILITAS en_US
dc.subject PENGAKSESAN PELAYANAN PUBLIK en_US
dc.subject BEBAN ADMINISTRATIF (ADMINISTRATIVE BURDEN) en_US
dc.title Identifikasi Beban Administratif (Administrative Burden) dalam pelayanan publik birokrasi dengan kepercayaan yang rendah (Low Trust Bureaucracy) di Kota Bandung en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6071801019
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0403037702
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI607#Ilmu Administrasi Publik


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account