Pengaruh karakteristik kewirausahaan terhadap innovation capability melalui organizational learning capabilty sebagai variabel intervening

Show simple item record

dc.contributor.advisor Gunawan, Theresia
dc.contributor.author Fitriani, Rika
dc.date.accessioned 2024-07-02T06:32:01Z
dc.date.available 2024-07-02T06:32:01Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other tes2372
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/17267
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengukur bagaimana pengaruh karakteristik kewirausahaan terhadap innovation capability melalui organizational learning capability pada Pemilik Cafe di Kota Bandung. Teknik pengumpulan data yang digunakan merupakan data primer berupa penyebaran kuisioner kepada pemilik cafe yang ada diwilayah kota Bandung. Teknik sample yang digunakan merupakan nonprobability sampling dengan metode convenience sampling, sehingga diperoleh sebanyak 60 orang para pemilik café di kota Bandung sebagai sample penelitian. Jensi penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode deskriptif dan verifikatif, sementara analisis data menggunakan analisis structural equation modelling (SEM) dengan partial least squre (PLS). Berdasarkan hasil penelitian, diperoleh hasil deskriptif bahwa tingkat karakteristik kewirausahaan yang terdiri dari 6 dimensi dan 14 indikator pernyataan berada pada kategori cukup/sedang, learning capability yang terdiri dari 5 dimensi dan 15 indikator pernyataan berada pada kategori cukup/sedang dan inovasi capability yang terdiri 4 dimensi dan 19 indikator pernyataan berada pada kategori cukup/sedang. Hasil verifikatif melalui pengujian hipotesis menunjukan bahwa terdapat pengaruh karakteristik kewirausahaan terhadap organizational learning capability, terdapat pengaruh karakteristik kewirausahaan terhadap innovation capability, terdapat pengaruh organizational learning capability terhadap innovation capability dan terdapat pengaruh karakteristik kewirausahaan terhadap innovation capability melalui organizational learning capability pada Pemilik Cafe di Kota Bandung. Hal ini membuktikan bahwa organizational learning capability merupakan variabel yang mempengaruhi pengaruh karakteristik kewirausahaan terhadap innovation capability pada Pemilik Cafe di Kota Bandung. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Magister Administrasi Bisnis Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Katolik Parahyangan en_US
dc.subject KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN en_US
dc.subject INNOVATION CAPABILITY en_US
dc.subject ORGANIZATIONAL LEARNING CAPABILITY en_US
dc.title Pengaruh karakteristik kewirausahaan terhadap innovation capability melalui organizational learning capabilty sebagai variabel intervening en_US
dc.type Master Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017801013
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410087801
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI808#Ilmu Administrasi Bisnis


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account