Analisis penghitungan nisbah dengan menggunakan skema profit-loss sharing

Show simple item record

dc.contributor.author Syamsudin, Sasqia
dc.date.accessioned 2024-01-15T06:12:44Z
dc.date.available 2024-01-15T06:12:44Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp44251
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/16811
dc.description 1922 - FTIS en_US
dc.description.abstract Kendala yang mungkin ditemui oleh pedagang ketika melakukan perdagangan adalah kurangnya modal untuk menyediakan barang yang akan diperdagangkan. Hal tersebut mendorong pedagang untuk mengambil pinjaman ke pihak bank atau rentenir. Walaupun rentenir membebankan bunga yang cukup besar, mengambil pinjaman kepada rentenir masih lazim dilakukan. Pada ekonomi syariah, bunga merupakan unsur yang tidak diperbolehkan karena dianggap membebankan salah satu pihak dan menguntungkan pihak lain. Maka dari itu, ekonomi syariah mengusulkan skema profit-loss sharing sehingga keuntungan dan kerugian atas usaha yang dilakukan ditanggung oleh semua pihak yang terlibat. Pada skema profit-loss sharing, bagi hasil atau nisbah menggantikan bunga sebagai sumber keuntungan. Pada skripsi ini, dilakukan analisis untuk penentuan nisbah agar semua pihak yang terlibat dalam usaha tersebut dapat mendapatkan keuntungan yang seimbang. Setelah dilakukan analisis numerik, diperoleh kesimpulan bahwa pedagang akan lebih untung ketika meminjam dengan model profit-loss sharing daripada meminjam dengan model rentenir. Keuntungan seimbang yang menjadi tujuan dari skripsi ini juga dicapai untuk semua skenario bunga dan model, karena nisbah yang telah ditentukan membuat tingkat keuntungan atau return untuk pedagang dan pemberi pinjaman hampir bernilai serupa, sehingga keuntungan yang diperoleh seimbang. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Matematika Fakultas Teknologi Informasi dan Sains - UNPAR en_US
dc.subject EKONOMI SYARIAH en_US
dc.subject SKEMA PROFIT-LOSS SHARING en_US
dc.subject RENTENIR en_US
dc.title Analisis penghitungan nisbah dengan menggunakan skema profit-loss sharing en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm 6161801058
dc.identifier.nidn/nidk 0419089302
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI616#Matematika


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account