Pengaruh ketimpangan gender dalam pendidikan terhadap ketimpangan pendapatan di Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.advisor Hendrani, Yanuarita
dc.contributor.author Djati, Adzhani Nadia
dc.date.accessioned 2023-10-17T02:21:28Z
dc.date.available 2023-10-17T02:21:28Z
dc.date.issued 2023
dc.identifier.other skp43980
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/16324
dc.description 25042 - FE en_US
dc.description.abstract Ketimpangan pendapatan merupakan salah satu issue dalam perekonomian yang kerap terjadi dalam suatu negara. Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi ketimpangan pendapatan yaitu ketimpangan gender dalam pendidikan. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh ratarata lama sekolah, tingkat partisipasi angkatan kerja dan ketimpangan gender di tingkat pendidikan menengah dan tinggi terhadap ketimpangan pendapatan di Indonesia pada tahun 2000 hingga tahun 2021. Penelitian ini dilakukan menggunakan metode regresi linear berganda Ordinary Least Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata lama sekolah dan ketimpangan gender di tingkat pendidikan tinggi berpengaruh positif signifikan terhadap ketimpangan pendapatan sementara ketimpangan gender di tingkat pendidikan menengah berpengaruh negatif signifikan, dan tingkat partisipasi angkatan kerja berpengaruh negatif tidak signifikan. Berdasarkan hasil penelitian pemerintah disarankan untuk lebih memaksimalkan program bantuan pendidikan yang sudah berjalan dan memperbaiki aksesibilitas pendidikan di daerah pedesaan dan daerah terpencil lainnya en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject PENDIDIKAN en_US
dc.subject GENDER en_US
dc.subject KETIMPANGAN en_US
dc.subject KETIMPANGAN PENDAPATAN en_US
dc.title Pengaruh ketimpangan gender dalam pendidikan terhadap ketimpangan pendapatan di Indonesia en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6021901058
dc.identifier.nidn/nidk NIDK8906450022
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI602#Ekonomi Pembangunan


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account