Pengaruh margin laba kotor, margin laba operasi tingkat pengembalian aset, laba per lembar saham terhadap harga saham perusahaan sektor barang konsumsi periode 2020-2021

Show simple item record

dc.contributor.advisor Dewi, Vera Intanie
dc.contributor.author Winona
dc.date.accessioned 2023-07-26T07:43:47Z
dc.date.available 2023-07-26T07:43:47Z
dc.date.issued 2022
dc.identifier.other skp43106
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/15592
dc.description 24800 - FE en_US
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh pofitabilitas terhadap harga saham. Pada penelitian ini meggunakan Margin Laba Kotor, Margin Laba Operasi, Tingkat Pengembalian Aset, Laba Per Lembar Saham sebagai variabel yang mengukur profitabilitas dan hrga saham sebagai variabel dependen. Metode yang digunakan dalam pengambilan sampel adalah purposive sampling. Data menggunakan laporan keuangan yang terdapat pada situs resmi Bursa Efek Indonesia selama 2020 ?? 2021 untuk 5 perusahaan, metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda dan uji hipotesis menggunakan ujii F secara simultan, uji t secara parsial dengan level of significance 5%. Hasil dari penelitian menunjukkan secara simultan, Gross Profit Margin, Operating Profit Margin, Return on Asset, Earning per Share memiliki pengaruh signifikan terhadap harga saham. Secara parsial, Gross Profit Margin dan Earning per Share memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap harga saham. Operating Profit Margin memiliki pengaruh positif namun tidak signifikan terhadap harga saham. Return on Asset memiliki pengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap harga saham. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Manajemen Fakultas Ekonomi - UNPAR en_US
dc.subject Harga saham en_US
dc.subject Gross Profit Margin en_US
dc.subject Operating Profit Margin en_US
dc.subject Return On Asset en_US
dc.subject Earning Per Share en_US
dc.title Pengaruh margin laba kotor, margin laba operasi tingkat pengembalian aset, laba per lembar saham terhadap harga saham perusahaan sektor barang konsumsi periode 2020-2021 en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM6031801090
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0423047803
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI603#Manajemen


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account