Analisis longsoran akibat galian tambang pada tufa vulkanik di Gresik

Show simple item record

dc.contributor.advisor Rahardjo, Paulus Pramono
dc.contributor.advisor Arafianto, Aflizal
dc.contributor.author Vandritanius, David
dc.date.accessioned 2023-07-12T02:11:57Z
dc.date.available 2023-07-12T02:11:57Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp41956
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/15463
dc.description 6679 - FTS en_US
dc.description.abstract Lereng bukit Putri Cempo di Gresik didominasi oleh material tanah tufa berpasir dengan sementasi yang lemah. Pada bulan November tahun 2018, terjadi longsoran ketiga yang mengganggu akses jalan di sekitar wilayah tersebut. Penyebab utama dari kelongsoran yang terjadi dikarenakan adanya galian tambang batu kapur pada bagian hilir lereng. Terdapat 2 longsoran yang terindikasi terjadi pada bagian lereng tersebut. Longsoran pertama merupakan longsoran awal yang telah terjadi pada jalan Awikoen Tirta. Sedangkan longsoran kedua diperkirakan sebagai longsoran progresif yang ditandai dengan munculnya retakan pada jalan Paving Block yang berdekatan dengan makam Putri Cempo. Analisis dilakukan dengan Program Midas GTS NX untuk menganalisis balik kedua bidang gelincir longsoran. Proses analisis balik akan menghasilkan Faktor Keamanan (FK) mendekati 1.00 (tanda terjadinya longsoran) dengan nilai sudut geser dalam residual (Φr’) tertentu pada 2 kondisi bidang gelincir. Perkuatan lereng akan didesain berdasarkan nilai Φr’ pada bidang gelincir longsoran progresif. SNI 8460:2017 mengrekomendasikan nilai Faktor Keamanan setelah proses perkuatan lereng adalah lebih besar dari 1.5. Hasil dari penelitian yang memanfaatkan metode pemotongan lereng dan angkur tanah sebagai perkuatan tanah menunjukkan nilai FK = 1.78 sehingga metode stabilisasi lereng telah sesuai. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Tanah Tufa Berpasir en_US
dc.subject Faktor Keamanan en_US
dc.subject Sudut Geser Dalam Residual en_US
dc.subject Metode Stabilisasi en_US
dc.title Analisis longsoran akibat galian tambang pada tufa vulkanik di Gresik en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017410185
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0415015402
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410039403
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account