Studi numerik karakteristik defleksi dinding galian dalam eksisting yang bersebelahan dengan terowongan pada tanah pasir

Show simple item record

dc.contributor.advisor Lim, Aswin
dc.contributor.advisor Lyman, Ryan Alexander
dc.contributor.author Kevin, Juan
dc.date.accessioned 2023-07-07T04:01:17Z
dc.date.available 2023-07-07T04:01:17Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp41948
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/15433
dc.description 6671 - FTS en_US
dc.description.abstract Seiring dengan bertambahnya jumlah penduduk, kebutuhan juga semakin meningkat salah satunya adalah kebutuhan lahan atau ruang. Lahan yang terbatas mengakibatkan diperlukannya pemanfaatan lahan yang optimal demi memenuhi kebutuhan masyarakat atas penggunaan lahan. Pemanfaatan lahan ketika penggunaan lahan secara horizontal atau di permukaan sudah semakin menipis pemanfaatan lahan secara vertikal pun dilakukan baik dengan gedung pencakar langit, basement, ataupun terowongan bawah tanah untuk mengoptimalkan penggunaan lahan. Terowongan merupakan salah satu prasarana transportasi yang pada umumnya terletak dibawah tanah sama halnya dengan basement yang merupakan konstruksi gedung yang dibangun dibawah tanah untuk mengoptimalkan pemanfaatan lahan yang ada, namun pada kenyataanya selama proses pengerjaanya jika kedua konstruksi tersebut saling berdekatan kedua konstruksi tersebut dapat saling memengaruhi satu sama lain. Pada penelitian ini, peneliti ingin mengetahui karakteristik dari dinding diafragma pada galian dalam. Analisa akan dilakukan dengan metode elemen hingga dibantu dengan program komputer PLAXIS 2D. Dari hasil analisis, dapat diketahui bahwa pada jarak horizontal antara dinding diafragma dengan terowongan sebesar 6 m hingga 30 m dan kedalaman galian dalam dari 5 m hingga 20 m tidak memenuhi syarat batas izin berdasarkan batasan defleksi dinding terowongan menurut MOHURD yang tidak boleh melebihi 20 mm. Karakteristik galian dalam yang semakin dekat dengan pekerjaan terowongan maka nilai defleksi yang ditimbulkan pada dinding diafragma relatif membesar. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Dinding diafragma en_US
dc.subject Terowongan en_US
dc.subject Galian dalam en_US
dc.subject Metode elemen hingga en_US
dc.subject Defleksi en_US
dc.title Studi numerik karakteristik defleksi dinding galian dalam eksisting yang bersebelahan dengan terowongan pada tanah pasir en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017410085
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0410038601
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account