Analisis dilema keamanan dalam keputusan Amerika Serikat keluar dari Joint Comprehensive Plan of Action (JCPOA)

Show simple item record

dc.contributor.advisor Syawfi, Idil
dc.contributor.author Dwiherawati, Rahma
dc.date.accessioned 2023-04-14T06:49:59Z
dc.date.available 2023-04-14T06:49:59Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp41150
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/14916
dc.description 9637 - FISIP en_US
dc.description.abstract Penelitian yang dilakukan bertujuan untuk menjelaskan dilema keamanan yang dihadapi oleh Amerika Serikat ketika mengundurkan diri dari Joint Comprehensive Plan of Action (JCPOA). Pada tahun 2015, Amerika Serikat menandatangani perjanjian nuklir JCPOA dengan tujuan untuk menghindari adanya aktivitas pengembangan senjata nuklir yang dimiliki oleh Iran dan diharapkan memberikan keamanan bagi seluruh pihak yang berada di dalam perjanjian dan negara-negara lainnya. Namun pada tahun 2018 Amerika Serikat memutuskan untuk keluar dari JCPOA. Sebelum mengundurkan diri, Amerika Serikat dihadapi dengan Dilemma of Interpretation dan Dilemma of Response yang merupakan bagian dari Security Dilemma. Amerika Serikat menghadapi dilema dalam melihat aktivitas percobaan misil balistik Iran Iran. Melihat hal tersebut maka penulis akan melakukan metode kualitatif menggunakan Security Dilemma untuk menganalisis keputusan Amerika Serikat keluar dari JCPOA. Penemuan dari penelitian ini menunjukkan bahwa dari aktivitas yang dilakukan oleh Iran tersebut mendorong adanya security dilemma dan Amerika Serikat harus melalui dilemma of interpretation dan dilemma of response untuk menyikapi aktivitas Iran. Hal tersebut menghasilkan interpretasi ancaman yang dirasakan oleh Amerika Serikat dan untuk menghadapi dari rasa ancaman tersebut maka Amerika Serikat memutuskan untuk keluar dari perjanjian nuklir. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Ilmu Hubungan Internasional Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik - UNPAR en_US
dc.subject Amerika Serikat en_US
dc.subject Iran en_US
dc.subject Perjanjian Nuklir en_US
dc.subject Joint Comprehensive Plan of Action en_US
dc.subject Security Dilemma en_US
dc.subject Dilemma of Interpretation en_US
dc.subject Dilemma of Response. en_US
dc.title Analisis dilema keamanan dalam keputusan Amerika Serikat keluar dari Joint Comprehensive Plan of Action (JCPOA) en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017330160
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0405078404
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI609#Ilmu Hubungan Internasional


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account