Studi pengaruh infiltrasi air hujan terhadap faktor keamanan Lereng Cable Car

Show simple item record

dc.contributor.advisor Widjaja, Budijanto
dc.contributor.advisor Pratama, Ignatius Tommy
dc.contributor.author Evelyne, Ruth
dc.date.accessioned 2023-04-13T04:10:56Z
dc.date.available 2023-04-13T04:10:56Z
dc.date.issued 2021
dc.identifier.other skp43397
dc.identifier.uri http://hdl.handle.net/123456789/14889
dc.description 6788 - FTS en_US
dc.description.abstract Kejadian longsor merupakan hal yang lumrah terjadi di Indonesia, terutama pada daerah dengan lereng yang curam. Dalam kurun waktu tahun 2017 hingga 2020, tercatat ada 891 kasus tanah longsor di daerah Bogor, Jawa Barat. Tanah longsor disebabkan oleh beberapa faktor, satu di antaranya adalah curah hujan yang tinggi. Maka dari itu, faktor keamanan pentinng diperhitungkan sehingga bahaya longsor dapat diantisipasi. Mengestimasi nilai faktor keamanan dapat menggunakan berbagai metode, salah satunya dengan metode Limit Equilibrium dengan bantuan program berupa software GeoStudio SLOPE/W 2018. Dikarenakan lokasi merupakan daerah dengan curah hujan yang tinggi, maka perlu adanya simulasi hujan dengan bantuan program pada payung yang sama, yakni GeoStudio tepatnya software SEEP/W 2018. Berdasarkan hasil analisis, diketahui bahwa lereng dalam kondisi tunak memiliki karakteristik lereng yang kritis dengan faktor keamanan sebesar 1,1. Dengan adanya hujan, kondisi lereng dari hari ke hari semakin menunjukkan penurunan terhadap faktor keamanan. en_US
dc.language.iso Indonesia en_US
dc.publisher Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik - UNPAR en_US
dc.subject Lereng en_US
dc.subject Fakktor Keamanan en_US
dc.subject Metode Limit Equilibrium en_US
dc.title Studi pengaruh infiltrasi air hujan terhadap faktor keamanan Lereng Cable Car en_US
dc.type Undergraduate Theses en_US
dc.identifier.nim/npm NPM2017410033
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0428067101
dc.identifier.nidn/nidk NIDN0402089303
dc.identifier.kodeprodi KODEPRODI610#Teknik Sipil


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search UNPAR-IR


Advanced Search

Browse

My Account